Suara.com - Olahan sayuran di Indonesia terbilang cukup beragam, salah satu makanan rumahan yang terkenal yakni sayur lodeh.
Umumnya, sayur lodeh ini diolah dengan santan dan memiliki berbagai macam isian seperti jagung, labu siam, wortel dan masih banyak lagi lainnya.
Bicara soal sayur lodeh, belum lama ini ada video menggelitik yang diunggah oleh akun TokTok @beberseley.
Awalnya tidak ada yang aneh, warganet ini mengunggah video dirinya saat hendak menyantap sayur lodeh buatan ibunya.
Ketika dituangkan ke atas piring, publik sontak kaget melihat bentuk dari wortel bunga di sayur lodeh tersebut.
"Sayur lodeh di rumah kalian gimana gaes?"tulis pemilik akun TikTok @beberseley itu.
Jagung yang digunakan dipotong tanpa dipipil dan berisi beragam rempah lain. Ia menggunakan daun salam agar aroma sayur lodeh lebih menggugah selera.
Video ini lantas menarik banyak sekali perhatian warganet. Rupanya, video ini menimbulkan beragam perdebatan tentang sayur lodeh.
"Niat banget itu wortelnya,"sebut salah seorang warganet.
Baca Juga: Viral Video Pemotor Cowok Bonceng Cewek Tak Kuat Jalan Menanjak, Warganet Kasihan Ceweknya
"Gue kira kolak ubi campur pisang wkwkw,"imbuh warganet lain.
"Buset, segala pakai di carving bentuk bunga wortelnya,"timpal warganet lainnya.
"Loh kok warna kuahnya putih? Malah kayak kolak nggak sih? Ini bikinnya nggak pakai kunyit ya?" komentar seorang warganet.
Warganet lain ikut berkomentar. "Bingung kenapa banyak yang ributin kuah lodeh warna putih. Soalnya selama ini tahu lodeh itu ya kuahnya emang putih, kalau kuning kari atau gulai," ujar warganet ini.
"Ternyata banyak yang kaget karena ada lodeh warna putih, ada yang bingung juga ternyata ada lodeh warna kuning. Kesimpulannya di sejumlah daerah warna lodeh emang beda, ada yang kuning ada juga yang putih," tulis warganet lainnya di kolom komentae,
Sampai dengan artikel ini ditulis, video wortel bentuk bunga di sayur lodeh tersebut telah viral dan sudah ditonton sebanyak 4 juta kali oleh warganet.
Berita Terkait
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Mau Cari Inspirasi Bisnis Kuliner? Pameran Makanan dan HoReCa Bakal Hadir Akhir 2026
-
Tak Keluar Rumah, Tetap Berpenghasilan: Cara Ibu Rumah Tangga Jadi Mandiri Finansial
-
Hemat Nonton Konser Padi Reborn 2026, Ada Diskon Tiket hingga Rp 200 Ribu
-
Tips Jitu Berburu Barang Branded Preloved Agar Tidak Nyesel Pulang Belanja
-
Update Cara Cek Desil Bansos Lewat HP 2026, Pantau PKH BPNT Kapan Cair
-
LPDP Vs Beasiswa Unggulan 2026, Mana yang Paling Worth It? Cek Benefit dan Syarat Terbaru!
-
5 Rekomendasi Tinted Sunscreen Hilangkan Flek Hitam Usia 45 Tahun ke Atas
-
5 Moisturizer yang Mengandung Panthenol untuk Memperkuat Skin Barrier
-
5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
-
6 Shio yang Diprediksi Mendapat Keberuntungan dan Kemakmuran pada 24 Januari 2026