Suara.com - Tindakan tak terduga dari penjual nasi saat dagangannya tersisa banyak menjadi berita lifestyle paling banyak dibaca netizen hari ini, Sabtu (13/11/2021).
Ada juga tes kepribadian lipstik dan bibir beracun serta tanda Anda harus mengakhiri hubungan dengan pasangan.
Simak rangkuman berita lifestyle menarik lainnya dari Suara.com, berikut ini.
1. Dagangan Tersisa Banyak meski Mau Tutup, Penjual Nasi Ini Lakukan Hal Tak Terduga
Salah satu tantangan yang harus dihadapi adalah saat makanan tak habis terjual. Makanan yang dijual biasanya diharuskan langsung habis karena tak bisa dijual kembali esok hari.
Seorang warganet berbagi kisah saat makanan di warung milik ibunya tak kunjung habis. Momen tersebut ia bagikan melalui akun TikTok @thisislilacs.
2. Segera Mengakhiri Hubungan Cinta saat Pasangan Sering Melakukan 4 Ini!
Hubungan asmara memang terasa indah saat segalanya jauh dari hal-hal yang berbau toxic. Istilah ini ditujukan untuk sesuatu yang memiliki pengaruh buruk. Namun, jika sudah terlalu cinta, akan sedikit sulit melepaskannya. Betul, kan?
Baca Juga: Layanan Seks di Jet Pribadi dan 4 Berita Lifestyle Viral Lainnya
Kamu tidak bisa terus-terusan terperangkap dengan alasan cinta. Terlebih jika pasangan sering melakukan 4 hal di bawah ini, perlu segera ditinggalkan.
3. Lipstik Mana yang Digunakan Bibir Beracun? Tebak Lewat Tes Kepribadian Ini Yuk!
Bibir terkadang mencerminkan seperti apa diri kita yang sesungguhnya. Jika kamu penasaran, apakah kamu orang yang polos atau licik, ikutilah tes kepribadian satu ini.
Caranya, pilih satu di antara tiga gambar bibir di bawah ini. Mana yang menurutmu bibir yang telah dilapisi lipstik beracun?
Berita Terkait
-
Bapmericano, Tren Nasi Campur Kopi dari Korea yang Bikin Geger: Enak atau Aneh?
-
Sudah Tahu? Ternyata Ini Bedanya Magic Com, Rice Cooker, dan Magic Jar
-
Misteri Kematian Perempuan Berinisial CY, Dari Makan Nasi Uduk Hingga Tewas di Rumah Sakit
-
Gara-Gara Fobia Nasi, Siswi SMA Ini Dapat Menu MBG Khusus
-
Rasa Sultan Menu Restoran Dearly Joshua Pacar Ari Lasso: Nasi Campur Seporsi Rp80 Ribu?
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Naik!
-
IHSG Berpeluang Menguat Hari Ini, Harga Saham INET dan BUVA Kembali Naik?
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
Terkini
-
Lebih dari Sekadar Membaca: Ini 'Keajaiban' yang Ditanamkan Kegiatan Pojok Literasi Kak Rara
-
5 Rekomendasi Foundation Terbaik untuk Wanita Aktif di Musim Hujan, Anti Luntur dan Tahan Lama
-
5 Rekomendasi Body Mist di Bawah Rp50 Ribu dengan Wangi Segar Bikin Badan Harum Seharian
-
3 Shio Paling Beruntung dan Bersinar di 11 November 2025: Cuan Mengalir
-
Terpopuler: Kembali Mengenang Aktivis Marsinah, Hitung-hitungan Sanksi Adat Pandji Pragiwaksono
-
7 Rekomendasi Microwave Low Watt untuk Keluarga Baru, Daya Mulai 400 Watt
-
5 Zodiak Paling Beruntung 11 November 2025, Kamu Termasuk?
-
Ramadhan 2026 Kurang Berapa Hari Lagi? Siap-siap Sambut Bulan Puasa
-
Transformasi Peran Ibu Indonesia: Berkarya dari Rumah, Berdampak untuk Lingkungan
-
Jejak Gurun dengan Wajah Futuristik, Pilihan Wisata Arab Saudi Kini Tak Hanya Ibadah