Suara.com - Beberapa orang mungkin akan setuju dengan anggapan bahwa 'masaPDKT jauh lebih baik dibandingkan masa pacaran'. Hal tersebut karena banyak laki-laki yang memberikan sifat positif dan terbaik pada saat masa pendekatan.
Namun, pada masa pacaran ia akan menunjukan sisi-sisi yang sebelumnya ia sembunyikan yang membuat hubungan terasa toxic dan menyakitkan. Sebenarnya hal itu bisa diantisipasi sebelumnya.
Salah satunya dengan mengenali zodiak dari seorang lelaki tersebut. Zodiak bisa menggambarkan karakteristik seseorang. Dilansir dari timesofindia.com, berikut 4 zodiak yang toxic dan suka mengatur.
1. Aries
Laki-laki yang berzodiak aries mungkin bagi beberapa orang akan terasa sangat menarik dan menantang pada saat tertentu. Namun, tahukah kamu bahwa laki-laki aries memiliki sifat egois yang dapat membuatmu menjadi lebih sering menangis jika berhubungan dengannya? Mereka akan selalu berusaha memiliki apa yang mereka inginkan dan menurutnya pendapatmu tidaklah penting karena mereka tidak suka jika ada orang yang mengganggunya. Mereka akan menjaga sisi sensitif yang dimilikinya seorang diri dan sewaktu-waktu mereka bisa berubah menjadi salah satu pria yang dingin dan kejam yang bisa menyinggung perasaanmu dan menyakitimu.
2. Taurus
Taurus merupakan orang yang tidak peduli dan laki-laki yang teritorial. Laki-laki taurus menganggap bahwa dirinya merupakan laki-laki yang baik dan juga sabar yang justru hal tersebut menggambarkan bahwa ia memiliki sisi manipulatif dan dominan yang kuat. Mereka bisa menjadi sangat insecure terhadap suatu hal dan membuat mereka ingin mengontrol segalanya.
3. Gemini
Laki-laki berzodiak gemini merupakan laki-laki yang jatuh cinta dengan menggunakan kecerdasan yang mereka miliki. Pada suatu waktu mereka bisa menjadi sosok yang ramah dan fleksibel tetapi sisi dualitas yang mereka miliki menunjukan topeng menakutkan yang dapat membuatmu merasa bahwa kamu adalah orang yang buruk di dunia ini. Pada saat ia marah, ia akan membentakmu dan dia juga bisa menjadi sosok yang posesif pada suatu waktu.
Baca Juga: 12 Nama-Nama Zodiak dan Jodohnya yang Paling Berpotensi
4. Aquarius
Laki-laki berzodiak aquarius merupakan laki-laki yang revolusioner, mereka juga sosok yang tangguh dan dingin. Mereka tidak akan dengan mudahnya percaya kepada orang lain, sehingga akan sulit bagimu untuk mendapatkan hati dari laki-laki aquarius. Jika kamu memiliki laki-laki aquarius, kemudian pernah mengalami sesuatu hal yang membuatnya kecewa hingga dalam tahap hubungan yang toxic, ia dapat memeriksa teman terdekatmu hingga keluargamu
Itulah 4 Zodiak dari Laki-laki yang Toxic dan Suka Mengatur. Apakah kamu salah satu berzodiak diatas?
Penulis:Maria Mery Cristin Nainggolan
Berita Terkait
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
5 Lipstik Wardah yang Warnanya Pas untuk Tone Kulit Indonesia
-
Kapan Waktu Terbaik untuk Minum Kopi? Ini Jawaban Ilmiahnya Menurut Penelitian
-
5 Sepatu Lari Lokal Terbaik Selevel Saucony, Mulai Rp100 Ribuan
-
Waspada Gejala Superflu di Indonesia, Benarkah Lebih Berbahaya dari COVID-19?
-
5 Toner Mawar untuk Menyegarkan dan Menyeimbangkan pH Kulit, Mulai Rp16 Ribuan
-
5 Shampo yang Bagus Buat Rambut Rontok Usia di Atas 40 Tahun, Mulai Rp40 Ribuan
-
Alternatif 7 Parfum Mirip Dior Sauvage: Wangi Maskulin, Harga Jauh Lebih Murah
-
Shio Apa yang Paling Hoki Hari Ini 7 Januari 2026? Cek Daftar Lengkapnya
-
5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 40 Tahun dengan Bantalan Empuk yang Nyaman
-
Cara dan Syarat Daftar BPJS Kesehatan untuk Pasien Cuci Darah