Suara.com - Berdasarkan ramalan zodiak hari ini, Selasa (14/12/2021), zodiak Capricorn mungkin bakal menerima informasi yang cenderung tidak masuk akal.
Bagaimana peruntungan zodiak lainnya? Demi menjawab rasa penasaran, merangkum Horoscope.com, berikut ramalan zodiak 14 Desember 2021.
Sagittarius
Seorang teman mungkin tiba-tiba pergi tanpa memberi tahu siapa pun ke mana dia pergi. Ini bisa membuatmu sangat khawatir, tapi tenanglah. Dia kemungkinan baik-baik saja, mungkin hanya butuh menghabiskan waktu sendiri.
Capricorn
Secara tak terduga, kamu mungkin akan menerima informasi yang aneh, bahkan cenderung tidak masuk akal. Jika sekiranya penting bagimu, periksa dulu faktanya, terlebih sebelum meneruskannya kepada orang lain.
Aquarius
Apakah kondisi keuanganmu terasa membingungkan? Apakah kamu mulai panik karenanya? Coba periksa lagi dengan lebih seksama. Kamu akan menemukan bahwa ini adalah situasi yang masih bisa ditangani.
Pisces
Baca Juga: Cuan for Life, Ini 5 Zodiak Paling Jago Mengatur Keuangan
Banyak ide kreatif bermunculan, tapi mungkin masih terlalu samar. Jangan buru-buru mengambil langkah pertama. Kamu mungkin butuh beberapa hari sebelum bisa memutuskan ide mana yang terbaik.
Aries
Apa kamu merasa seseorang yang dekat denganmu bersikap agak aneh? Dia mungkin khawatir tentang perubahan yang akan datang di lingkungan profesional. Ajak dia makan siang dan dengarkan saja curhatannya.
Taurus
Pasangan atau gebetanmu mungkin mendadak hilang dan tidak bisa dihubungi. Situasi ini bisa membuatmu panik dan bertanya-tanya apakah si dia bosan denganmu. Sebaiknya, jangan langsung mengambil kesimpulan seperti itu.
Gemini
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp100 Ribuan
- Petugas Haji Dibayar Berapa? Ini Kisaran Gaji dan Jadwal Rekrutmen 2026
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Shio Paling Beruntung Besok 25 November 2025, Cuan Mengalir Deras
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
Terkini
-
Parfum Wardah Tahan Berapa Jam? Ini 5 Pilihan Terbaik yang Worth It Dicoba
-
Kulit Cerah dan Sehat di Usia Menopause: Intip Solusi Kulit Kering dan Iritasi
-
10 Ide Hampers Natal 2025, Elegan dan Bermakna untuk Rekan Kerja hingga Orang Tersayang
-
7 Rekomendasi Lem Sepatu Murah dan Kuat, Harga Mulai Rp4 Ribuan Saja
-
5 Pensil Alis Murah untuk Ibu Rumah Tangga, Hasil On Fleek dan Awet Seharian
-
Travel Umroh Plus Terbaik dan Tepercaya 2025
-
4 Sunscreen Brand Amerika Serikat Terbaik untuk Kulit, Mulai Rp60 Ribuan
-
Urutan Lip Care Viva Murah Meriah untuk Memudarkan Bibir Hitam, Cocok untuk Wanita Usia 30 Tahun
-
Studi: Banyak Makanan Anjing Rumahan Tidak Penuhi Kebutuhan Gizi
-
5 Sepatu ASICS Diskon 50 Persen di Sports Station, Murah dan Stylish Banget!