Suara.com - Seorang wanita yang membatalkan pernikahannya telah menjadi viral di media sosial. Pasalnya, ada cerita pilu di balik ia membatalkan pernikahannya.
Hal itu diungkapkannya melalui sebuah video yang diunggah ke TikTok pada Selasa (28/12/2021).
Wanita ini menceritakan alasan dirinya membatalkan lamaran dan pernikahannya. Hal itu karena sang kekasih telah berselingkuh sebanyak dua kali.
Batalkan pernikahan karena diselingkuhi dua kali
Awalnya, wanita ini bercerita bahwa ia dan sang kekasih menjalin hubungan jarak jauh Pontianak-Sintang. Ia di Pontianak sementara sang pacar di Sintang.
Ia dan kekasihnya hanya bertemu beberapa kali setahun.
"Kita setahun itu ketemu hanya berapa kali karena kerjaan dia yang hanya libur pada saat tanggal merah," ujarnya seperti dikutip Suara.com, Rabu (29/12/2021).
Beberapa waktu lalu, ia menyatakan bahwa sang pacar pergi ke Pontianak saat weekend. Saat ia bertemu dengannya, sang pacar malah ketahuan selingkuh.
Ia juga menuturkan bahwa ini sudah menjadi kali kedua pacarnya ketahuan selingkuh.
Baca Juga: Diduga Selingkuh dengan Mantu Purnawirawan TNI, Eks Suami Nindy Ayunda Diadukan ke Polisi
"Nah, dia ini ketahuan selingkuh kemarin pada saat malam minggu dan itu udah yang kedua kalinya," lanjutnya.
Wanita ini mengaku sudah memaafkan perselingkuhan yang pertama. Namun, pacarnya justru mengulanginya.
"Kesalahan yang pertama aku maafin dengan syarat dia nggak bakal ngulangin lagi dan ternyata dia ngulangin lagi," lanjutnya.
Wanita ini mengetahui sang pacar selingkuh saat meminjam ponsel sang pacar untuk mengirim fotonya dari HP kekasihnya itu.
"Ketahuannya itu ketika aku buka HP dia karena mau ngirim foto jadi dia sempat foto aku sebelum kita nonton bioskop jadi aku mau kirim foto itu," lanjutnya.
Ia mengaku melihat status WhatsApp sang pacar yang hanya bisa dilihat satu orang, yaitu selingkuhannya.
Berita Terkait
-
Kemunculan Buaya Sepanjang 4,7 meter di Labuan Cermin Berau, Warganet: Aman Kah Sudah?
-
Nyesek! Curhat Pilu Wanita Batal Nikah sampai Kembalikan Seserahan, Alasannya Bikin Geram
-
Ekspektasi Tahun Baru Bakar Ikan Bareng Keluarga, Berakhir Nyesek Ikan di Kolam Mati Semua
-
Beda dari yang Lain, Profesi Pria Ini Banjir Pujian Warganet: Menantu Idaman
-
Dapat Villa Tak Ada Akses Mobil, Perempuan Ini Lihat Sosok yang Bikin Merinding
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
7 Rekomendasi Parfum Wangi Ringan yang Fresh di Indomaret untuk Guru
-
5 Serum Vitamin C untuk Ibu Rumah Tangga, Bye-bye Kusam dan Tanda Penuaan Kulit
-
Lompatan Baru Wisata Jakarta: Destinasi Terintegrasi dari Pantai, Mangrove, hingga Outbound
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
-
OMG Creator Fest 2025, Ruang Kreatif Baru untuk Mendorong Perempuan Muda Berkarya dan Berkarier
-
Wangi Nusantara, Ini 7 Merek Parfum Indonesia yang sedang Naik Daun!
-
10 Rekomendasi Bedak untuk Ibu Rumah Tangga yang Mencerahkan dan Anti Menor
-
10 Ide Buket Hari Guru yang Murah tapi Tetap Cantik dan Berkesan
-
5 Rekomendasi Tone Up Cream untuk Mencerahkan Kulit Instan, Mulai Rp20 Ribuan
-
KUIS Uji Nyali: Tebak Nama Gunung-Gunung Megah Ini