Suara.com - Janda merana atau Lee Kwan Yew merupakan salah satu jenis tanaman yang sering dipilih untuk menghias pagar atau tembok.
Tanaman ini juga sering dipilih untuk memberi nuansa menyejukkan di area perkantoran, hotel, atau pusat perbelanjaan karena untuk menanamnya tidak dibutuhkan lahan yang besar.
Selain digunakan untuk fungsi estetika, janda merana juga dapat membuat suatu tempat menjadi lebih teduh karena pertumbuhannya yang menjulur dapat mengurangi sinaran cahaya matahari.
Tertarik untuk mempercantik rumah dengan janda merana?
Dilansir dari kanal YouTube Agronews TV Indonesia, berikut cara menanam tanaman janda merana yang bisa Anda coba.
Alat dan Bahan:
- Gunting atau Pisau Tanam
- Janda Merana yang Sudah Tua
- Pot plastik
- Media Tanam
- Pupuk
- Potong bunga atau batang dari janda merana yang sudah tua. Potong bunga atau batang dengan cara menyerong dan kurangi jumlah daunnya. Hal ini dilakukan untuk mengurangi penguapan.
- Sementara itu, penuhi pot dengan media tanam dan pupuk yang sudah dipilih, dan jangan lupa untuk membuat beberapa lubang di pot untuk memperlancar proses pengairan.
- Kemudian, tanam potongan batang atau bunga janda merana yang sudah dipilih ke dalam pot yang sudah berisi media tanam.
- Jika ingin menanam beberapa janda merana, beri jarak antar tanaman setidaknya 20-30 cm.
- Hal ini dilakukan supaya janda merana dapat merambat dengan baik
Tips Menanam Janda Merana:
- Tempatkan janda merana di bidang tumbuh seperti tembok atau pagar
- Jika menanam menggunakan polybag, pindahkan janda merana saat sudah mencapai tinggi lebih dari 30 cm.
- Tambahkan bilah bambu atau kayu untuk membantu menopang janda merana
- Segera potong daun atau batang yang terlihat mengering untuk memacu pertumbuhan tunas baru
- Potong batang janda merana secara tidak beraturan untuk menjaga keindahan janda merana
Baca Juga: Berubah Jadi Putih, Pelat Nomor Kendaraan Juga Akan Dipasangi Cip RFID
- Siram janda merana secara teratur untuk menjaga kelembaban
- Berikan pupuk secara berkalaTempatkan janda merana di tempat yang teduh dan hanya terkena sedikit cahaya matahari
Demikian informasi mengenai cara menanam janda merana, selamat mencoba!
Kontributor : Hillary Sekar Pawestri
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H
-
Doa Malam Nisfu Syaban Lengkap untuk Ubah Takdir Buruk Jadi Baik