Suara.com - Bridal shower atau pesta lajang sebelum pernikahan sering kali dilakukan. Biasanya calon pengantin perempuan diberi kejutan oleh sahabat terdekat dengan kue dan mencoret-coret wajah.
Namun perempuan ini alami hal tak menyenangkan yang diakibatkan bridal shower. Wajahnya yang sebentar lagi akan menjadi sorotan di acara pernikahan berubah merah.
Merahnya wajah perempuan tersebut disebakan karena lipstik yang dicoretkan ke wajahnya.
"Pelajaran ya kalau bridal shower pastiin lipstik yang dipakai teman itu enggak susah hilang," tulis akun @fris*** pada unggahan videonya.
Pada video tersebut, seluruh wajah @fris*** memerah. Ia berkali-kali berusaha menghapus lipstik karena keesokan harinya ia menikah.
Dihapus menggunakan oil cleanser, bukanya bersih melah meleber hingga warna merah merata di seluruh wajah. Ia juga memberihkan dengan sabun dan air namun memang sulit dihilangkan.
Ia menyatakan tak sempat membawa milk cleanser yang lengkap karena bridal shower tersebut merupakan sebuah kejutan yang tak diketahui.
Masih terlihat memarah di hari pernikahan, akhirnya wajahnya dibersihkan oleh Makeup Artis (MUA).
"Emang acara besok paginya, kebetulan bawanya cleansing oil aja pas MUA nya bangunin aku, kaget mukaku gini, dihapusin sama MUA besok subuhnya," tulis akun @fris*** menjawab komentar warganet.
Baca Juga: Momen Emak-emak Pemotor Bikin Patwal Ambulans Mengerem Mendadak
"Dihapusin sama MUA-nya sampai istigfar pas lihat," imbuhnya.
Video yang diunggah pada Selasa (11/1/2022) itu mendapatkan berbagai respons dari warganet.
"Aku pernah kayak gini bersihinnya sampai tiga jam pakai ini itu tetap enggak bersih, akhirnya pake baby oil punya adik sepupu langsung bersih," komentar warganet.
"Jujur ikutan kesel, tapi lucu bisa jadi cerita nanti saat kalian menua kak," imbuh warganet lain.
"Bestieku H- berapa jam menuju resepesi dicoret pakai lipstik waterproof kacian," tambah warganet lain.
"Kayaknya gue enggak ada acara beginian deh soalnya enggak ada temennya," tulis warganet di kolom komentar.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
7 Rekomendasi Serum Hyaluronic Acid untuk Kulit Lembab, Cerah, dan Kenyal
-
4 Minuman Sehat yang Cocok Dikonsumsi usai Barbeque-an Saat Tahun Baru 2026
-
Maia Estianty Mimpi Bertemu 3 Nabi, Apa Maknanya? Ini Penjelasan Habib Jafar
-
5 Rekomendasi Sunscreen Wudhu Friendly Termurah dan Terbaik di 2026
-
7 Merek Probiotik Anak Terbaik yang Ampuh dan Ramah di Kantong, Harga Mulai Rp10 Ribuan
-
5 Sepatu Running Lokal Kembaran Reebok Ori, Brand Dalam Negeri Kualitas Dunia
-
5 Shio Paling Beruntung di Januari 2026: Siap-siap Sambut Rezeki dan Karier Melejit!
-
Ramalan Lengkap Shio Kuda di 2026: Karakter, Angka Keberuntungan, Pasangan, dan Karier
-
Apakah Tanggal 2 Januari 2026 Libur Cuti? Ini Penjelasannya
-
5 Moisturizer yang Tidak Bikin Jerawatan, Alternatif untuk Kulit Berminyak dan Sensitif