Suara.com - Cita rasa pedas dari hidangan cukup digemari oleh orang Indonesia. Nah, berikut kami akan mengajak Anda untuk mencicipi berbagai kuliner pedas di Surabaya yang dijamin bikin ketagihan.
Surabaya dikenal memiliki banyak kuliner legendaris dengan dominan rasa pedas dan asin.
Bagi Anda yang doyan makan pedas, sebaiknya menyempatkan diri berburu kuliner ini ketika berada di Surabaya.
Lalu ada di mana saja alamat dan lokasinya? Nah, daripada penasaran, yuk intip 5 rekomendasi kuliner pedas di Surabaya dari laman Keepo.me---Jaringan Suara.com berikut ini.
1. Bebek Sinjay
Bebek goreng yang letaknya tak jauh dari Surabaya ini memiliki rasa yang spesial. Pilihan sambalnya yang membuat makanmu jadi lebih lahap. Sambal yang paling favorit adalah sambal pencit dengan rasa asam dan pedasnya yang sedap.
Dipadu dengan daging bebek yang gurih dan lalapan segar, tak heran kalau banyak yang tergoda nambah lagi. Kedai yang menyajikan kuliner pedas Surabaya ini juga menyediakan es kelapa muda yang bisa menggelontorkan minyak dan sambal yang tersisa di tenggorokan.
2. Penyetan War
Beda dari penyetan pedas Surabaya lainnya, Penyetan War ini spesialis menyediakan lauk seafood yang pasti bisa memanjakan para penggemar hidangan laut. Kamu bisa memesan satu cobek besar lauk berupa ikan, udang, dan kerang hijau yang disiram sambal dengan harga sekitar Rp40 ribuan saja.
Baca Juga: Kasus Dugaan Korupsi Bank Mandiri Cabang Surabaya, Empat Orang Ditetapkan Tersangka
Tinggal tambahkan nasi dan lalapan segar, niscaya kamu yang sedang ngidam seafood pun bisa makan puas dan kenyang. Hmmm, jadi lapar.
3. Bakso Abah Killer
Bakso yang satu ini beda dari biasanya karena menawarkan menu bakso telur asin. Telur asinnya utuh sehingga baksonya pun berukuran lebih besar dari bakso biasa. Disiram kuah pedas nan panas yang langsung bikin keringetan sekali suap, bakso pedas Surabaya ini harus kamu coba ketika mampir ke Kota Pahlawan.
Bakso ini buka mulai jam sebelas siang sampai jam setengah sebelas malam. Puas-puasin makan bakso pedas di sini.
4. Nasi Goreng Jancuk
Pecinta nasi goreng sepertinya tak boleh melewatkan Nasi Goreng Jancuk. Sesuai dengan namanya yang bikin kesel, nasi goreng ini memang pedasnya nggak bercanda. Olahan nasi ini biasanya bisa kamu temukan di hotel dan mal. Beberapa di antaranya ada di Surabaya Suite Hotel dan Tunjungan Plaza.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Siapa Jay Alatas? Ayah Sabrina Alatas Punya Pekerjaan dan Jabatan Mentereng
-
Klaim Ramah Lingkungan Tisu Bambu Dipertanyakan, Produksi Masih Bergantung Batu Bara
-
Sunscreen Apa yang Ampuh untuk Flek Hitam? Cek 5 Produk Lokal Terbaik dan Murah
-
Siapa Owner Produk Viva Cosmetics? Skincare Lokal Terlaris Saat Ini
-
Sosok dr Abdul Azis: Ketua IDI Makassar yang Meninggal Dunia di Mekkah
-
4 Produk Hair Care Viva untuk Rambut Sehat dan Lembut, Harga Mulai Rp16 Ribuan
-
Promo Superindo Hari Ini 3 November 2025: Panduan Lengkap Belanja Hemat
-
Cara Menggunakan Pinterest, Aplikasi yang Diduga Dipakai Hamish Daud Selingkuh
-
30 Quotes Selingkuh di Pinterest yang Menohok dan Menggugah Hati
-
Ramalan Zodiak 3 November 2025: Karier Melejit dan Keuangan Membaik