Jika Anda menelusuri wilayah Bangkalan, jangan lupa untuk mampir ke warung bebek sinjay. Selain teksturnya yang empuk, bebek sinjay terasa semakin nikmat karena tidak lagi tercium bau amis di dagingnya.
Bebek sinjay biasa disantap dengan nasi putih hangat dan sambal mangga. Salah satu warung bebek sinjay terkenal ada di wilayah Jalan Raya Tanjung, Burnah, Bangkalan.
5. Lontong Balap
Makanan khas Jawa Timur selanjutnya adalah lontong balap. Segarnya tak ada lawan, kuliner lontong balap ini rasanya semakin dahsyat dengan tambahan bahan tahu goreng, kecap, tauge, dan kuah gurih.
Sebagai pelengkap, lontong balap biasa disantap bersama lentho. Gorengan yang terbuat dari kacang tolo. Lontong balap dikenal dengan kaya rasa karena di setiap suapan akan ada rasa gurih, pedas, dan manis yang memanjakan lidah.
6. Ayam Lodho
Ayam lodho merupakan makanan khas Jawa Timur yang diolah dengan bumbu turun temurun dengan cara tradisional yang sangat menggugah selera.
Olahan satu ini dapat dengan mudah ditemukan di wilayah Tulungagung dengan pilihan ayam lodho kuah encer atau kuah kental.
7. Bakso Malang
Baca Juga: 5 Hidangan Khas Korea yang Lagi Hits Saat Ini, Pernah Coba Belum?
Siapa yang tidak tahu makanan khas Jawa Timur satu ini? Selain di Malang, Anda dapat menemukan bakso Malang di berbagai wilayah di Indonesia.
Salah satu ciri khas bakso Malang, ada pada mienya yang menggunakan sejenis soun dengan warna mie biru kehijauan. Bakso Malang paling nikmat disantap saat masih panas dengan tambahan sambal.
8. Tahu Tek
Sesuai dengan namanya, makanan khas Jawa Timur satu ini dibuat dengan bahan dasar tahu. Dengan campuran lontong, kentang, tauge, serta acar, tahu tek kemudian disiram dengan bumbu kacang petis yang lezat.
Supaya lebih lezat, tambahkan kerupuk dan telur dadar sebagai topping.
9. Sego Tempong
Berita Terkait
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
-
7 HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025, Daily Driver Andalan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
Terkini
-
7 Rekomendasi Sleeping Mask untuk Mencerahkan Wajah Kusam, Bangun Tidur Langsung Glowing!
-
Sleeping Mask dan Moisturizer Sering Bikin Bingung, Ketahui 5 Perbedaannya
-
5 Shio yang Diprediksi Sukses dan Kaya Tahun 2026, Kamu Termasuk?
-
Promo Indomaret Senin Ceria 4 Januari 2026, Buy 1 Get 2
-
6 Sepatu Daily Trainer Terbaik, Rahasia Lari Nyaman Budget Terbatas hingga Kelas Atas
-
5 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Wajah Cerah Sepanjang Tahun 2026
-
6 Rekomendasi Skincare GEUT Milik Dokter Tompi dan Harga Terbaru 2026
-
7 Rekomendasi Sepatu Slip On Pria di Sports Station dan Foot Locker, Ada Converse
-
6 Shio Paling Beruntung 5 Januari 2026 yang Bakal Banjir Rezeki Jangka Panjang
-
Sering Jadi Pemicu Keributan: Ini Alasan Istri Mudah Stres saat Melihat Suami Bersantai di Rumah