Suara.com - Jelang Hari Raya Imlek 2022, tiket.com, Online Travel Agent (OTA) pertama di Indonesia, meluncurkan Diskon Tanggal Muda yang menarik perhatian publik. Tiket.com menghadirkan diskon sampai dengan 50 persen plus ekstra diskon sampai Rp575 ribu untuk segala kebutuhan liburan yang tentunya membuat auto-hoki, mulai tanggal 25 Januari hingga 3 Februari 2022.
Gaery Undarsa, Co-Founder & Chief Marketing Officer, tiket.com, menyoroti bahwa program Diskon Tanggal Muda tidak hanya diperuntukkan kepada masyarakat yang khusus merayakan Hari Raya Imlek saja.
“Kami mengundang Sobat Tiket untuk memanfaatkan deals dan diskon ini, baik untuk kepentingan perjalanan bertemu sanak saudara dalam suasana perayaan Imlek, atau hanya untuk memanfaatkan hari liburan spesial tersebut. Di tengah keberagaman masyarakat Indonesia, Hari Raya Imlek turut dirayakan di berbagai daerah. Tentunya momen tersebut akan sangat menarik untuk dinikmati,” ungkap Gaery.
Di tahun Macan Air ini, tiket.com persiapkan jajaran Diskon Tanggal Muda bagi Sobat Tiket untuk setiap rencana perjalanan, staycation, hingga aktivitas liburan. Skema diskon lebih lengkap sebagai berikut:
- Diskon akomodasi di tiket.com yang hingga 50 persen plus ekstra discount up to Rp575 ribu.
- Diskon dari maskapai pilihan untuk penerbangan domestik ke berbagai destinasi domestik mencapai Rp300 ribu.
- Diskon hingga Rp600.000 dari jajaran maskapai terpilih untuk penerbangan internasional.
- Diskon hingga Rp330 ribu pada fitur To Do untuk beragam atraksi, acara, dan tempat hiburan. Nikmati diskon hingga Rp300 ribu tanpa syarat transaksi minimum untuk berbagai kegiatan dan acara (Events)
- Layanan penyewaan kendaraan pun didiskon hingga Rp750 ribu, lalu, jasa car transfer didiskon hingga Rp190 ribu, dan diskon tiket kereta api mencapai Rp100 ribu.
“Diskon Tanggal Muda merupakan wujud nyata dari upaya tiket.com untuk mendorong industri pariwisata domestik dengan menghadirkan promo perjalanan kepada masyarakat yang ingin merencanakan liburan dengan mudah dan hemat. Tentunya di masa pandemi yang masih belum usai ini, kami ingin menghimbau masyarakat untuk tetap menjaga kesehatan serta menerapkan protokol kesehatan saat merayakan Imlek juga berwisata bersama keluarga tercinta,” tutup Gaery.
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis
-
5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
-
Belajar dari Kisah Aurelie Moeremans, Apa Itu Child Grooming dan Bahayanya Pada Anak?
-
5 Sampo Jepang untuk Atasi Rambut Rontok dan Uban Usia 40 Tahun ke Atas
-
5 Rekomendasi Promo Alat Elektronik di Opening Hartono Pakuwon Mall Jogja, Diskon hingga 80 Persen!
-
5 Rekomendasi Hair Oil Penumbuh Rambut untuk Lansia, Akar Jadi Kuat
-
Apa Pendidikan Aurelie Moeremans? Berani Tulis Buku Broken Strings tentang Grooming
-
9 Potret Aurelie Moeremans yang Jadi Korban Grooming Usia 15 Tahun
-
Silsilah Keluarga Aurelie Moeremans, Jadi Korban Grooming Usia 15 Tahun
-
5 Perawatan Rambut Sehat Versi dr Tirta, Ampuh Cegah Rontok di Usia Matang