Suara.com - Beberapa zodiak mungkin terkenal memiliki sifat atau perilaku yang kurang menyenangkan bagi orang-orang di sekitarnya. Contohnya adalah zodiak paling dingin yang kerap bikin orang lain mati kutu.
Seseorang dikatakan dingin karena cara mereka mengekspresikan diri. Dingin menggambarkan seseorang yang tidak berperasaan, tidak simpatik, dingin, atau acuh tak acuh terhadap masalah dan emosi orang lain. Penyebabnya, mereka mungkin dibesarkan dalam keluarga yang tidak mengasihi. Orang-orang ini juga mungkin merasa tidak nyaman mengungkapkan perasaan mereka.
Merangkum dari YourTango, Jumat (28/1/2022), astrologi mengungkapkan daftar 5 zodiak paling dingin yang perlu Anda ketahui.
Daftar Zodiak Paling Dingin
Cancer (21 Juni - 22 Juli)
Mengapa Cancer begitu dingin? Mereka dikenal sangat penyayang dan emosional, tapi emosi mereka itulah yang bisa membuat Cancer bersikap dingin.
Jika pernah terluka sebelumnya atau telah dikhianati seseorang, mereka bisa menjadi sangat emosional. Zodiak Cancer akan bertindak seolah-olah orang yang menyakiti mereka sudah mati dalam benak mereka.
Cancer menyimpan dendam, bahkan akan memastikan musuh mereka membayar untuk kejahatan apa pun yang dilakukan terhadapnya.
Capricorn (22 Desember - 19 Januari)
Baca Juga: Urutan 12 Zodiak Paling Jelek Wajahnya, Aslinya Cantik Semua tapi Punya Pesona yang Berbeda-beda
Capricorn menolak untuk membiarkan emosi menguasai diri mereka. Jadi, zodiak ini lebih suka bersikap dingin kepada seseorang yang bisa memengaruhi perasaan mereka.
Karena percaya bahwa citra yang tepat adalah kunci sukses, Capricorn memastikan citra mereka tepat sasaran. Mereka cenderung berpikir bahwa menjadi terlalu sentimen atau terjebak masa lalu dapat membuat mereka terlihat lemah dan mudah disakiti orang lain.
Mengapa zodiak Capricorn sangat dingin? Mereka lebih suka dianggap praktis, logis, dan terkendali. Beberapa Capricorn tidak suka memanfaatkan, apalagi merugikan orang lain, untuk keuntungan mereka sendiri.
Aquarius (20 Januari - 18 Februari)
Mengapa Aquarius jadi zodiak paling dingin? Itu semua ada hubungannya dengan Aquarius yang ingin mengendalikan emosi mereka dan menyukainya jika orang lain juga melakukannya.
Aquarius tidak ingin terbebani pikiran untuk membantu orang lain dengan masalah emosional. Zodiak Aquarius bukan tipe orang yang bisa dituju ketika Anda membutuhkan bahu untuk menangis.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
5 Sepatu Lari Ortuseight Senyaman Hoka, Cushion Tebal Kaki Anti Pegal
-
6 Shio yang Beruntung dan Punya Nasib Baik pada 25 Januari 2026
-
5 Sunscreen Lokal untuk Hempas Flek Hitam Usia 55 Tahun ke Atas
-
5 Zodiak Paling Beruntung 25 Januari 2026: Aquarius hingga Gemini Full Senyum
-
Lebih dari Sekadar Sejarah: Mengintip Kisah Hidup Komunitas Tionghoa di Galeri Pantjoran PIK
-
Niat Puasa Qadha Ramadhan di Hari Senin dan Tata Cara yang Benar
-
Terpopuler: Riwayat Sakit Lula Lahfah, Fakta Menarik Manusia Silver yang Jadi Model
-
Lewat FCU, Yohanes Auri dan Deddy Corbuzier Kumpulkan 'Avengers' Dunia Industri Kreatif
-
7 Sepatu Trail Run Lokal Siap Geser HOKA Original: Harga Murah Kualitas Tak Mau Kalah
-
4 Penyebab Henti Jantung Mendadak, Si Silent Killer Penyebab Lula Lahfah Meninggal