Suara.com - Salah satu gelaran ajang balapan internasional bergengsi MotoGP akan dihelat di Sirkuit Mandalika pada Maret mendatang. Para pembalap MotoGP pun bakal mengikuti sesi tes pramusim pada akhir pekan ini.
Para pembalap pun mulai berbagi aktivitas mereka kepada publik sesaat setelah tiba di Mandalika, Lombok Tengah. Mulai dari Fabio Quartararo hingga Marc Marquez, mereka tampak menikmati keindahan alam dan kearifan lokal yang ada.
Beragam aktivitas yang mereka bagikan pun sempat membuat publik geger karena terkesan sangat merakyat. Pembalap papan atas itu juga tampak betah saat bersantai di sekitar Sirkuit Mandalika.
Suara.com telah merangkum beragam aktivitas tak terduga dari para pembalap MotoGP. Berikut momen yang dibagikan para pembalap melalui akun Instagram masing-masing.
1. Aleix Espargo menemukan penjual bensin eceran serta kelapa muda yang saling berdampingan
2. Jorge Martin icip es degan. Bisa jadi, selanjutnya bakal coba minum es cekek
3. Daryn Binder saja sudah renang bareng ayang. Kamu kapan?
4. Atraksi pakai kelapa ala pemain sirkus, Johan Zarco sukses bikin terpukau
5. Jorge Martin santai sapa ibu-ibu di depan warung seafood, berpotensi geser Arya Saloka jadi favorit emak-emak.
Baca Juga: Pembalap Prancis Fabio Quartararo Beli Kartu Perdana di Konter HP, Pakai Celana Pendek
Itulah 5 aktivitas tak terduga dari para pembalap MotoGP. Kira-kira, kearifan lokal apa lagi yang akan dilakukan?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
6 Rekomendasi Tas untuk Tektok Gunung, Merek Lokal Mulai Rp100 Ribuan
-
5 Sepatu Eiger untuk Hiking dan Aktivitas Harian dengan Material Breathable
-
Tak Sekadar Promo, Begini Strategi Ritel Dekat dengan Generasi Muda Lewat Digital
-
4 Rekomendasi Sepatu Lari 910 Senyaman Hoka Clifton untuk Long Run
-
6 Rekomendasi Sabun Mandi Pemutih Badan yang Aman dan Sudah BPOM, Bisa Dipakai Setiap Hari
-
Terpopuler: Warna Lipstik yang Cocok Buat 50 Tahun ke Atas hingga Sampo Penghitam Uban Paling Ampuh
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Lokal: Aman Dipakai Naik Gunung, Keren buat Nongkrong di Cafe
-
Saham Tidur dan Cerita di Baliknya: Pelajaran Investasi untuk Anak Muda
-
Bordir dan Upaya Daur Ulang Pakaian di Tengah Tren Fesyen Berkelanjutan
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU