Suara.com - Hidup tidak selalu penuh kenikmatan, ada kalanya kita ditimpa musibah dan cobaan. Dan tak jarang, musibah dan cobaan tersebut dianggap sebagai pertanda buruk. Namun, alih-alih mengeluh, umat Islam dianjurkan untuk membaca doa di saat seperti ini.
Rasulullah SAW telah mendidik para sahabatnya agar bersikap wajar bila pertanda buruk terjadi. Rasulullah mengajarkan doa yang menunjukkan bahwa kebaikan dan keburukan itu ada di tangan Allah SWT.
Dilansir dari NU Online, berikut adalah doa yang diajarkan oleh Rasulullah, yang harus dibaca saat seseorang melihat pertanda buruk.
Allhumma l ya’t bil hasanti ill anta, wa l yadzhabu bis sayyi’ti ill anta, wa l hawla wa l quwwata ill billhi.
Artinya:
“Ya Allah, tidak ada yang dapat mendatangkan kebaikan kecuali Engkau, dan tidak ada yang menghilangkan keburukan kecuali Engkau. Tiada daya dan tiada kekuatan kecuali kekuatan Allah.”
Doa ini telah diriwayatkan oleh Ibnu Abi Syaibah, Abu Nuaim, dan Ibnus Sinni (Imam Al-Ghazali, Ihya Ulumiddin, [Beirut, Darul Fikr: 2018 M/1439-1440 H], juz I, halaman 407).
Mengapa Doa Ini Sangat Penting Dibaca?
Imam An-Nawawi menyebutkan riwayat Ibnus Sinni dari Uqbah (Urwah) bin Amir Al-Juhani ra. Ia bercerita, bahwa pada suatu hari Rasulullah ditanya perihal pertanda buruk. Ia menjawab:
Baca Juga: Doa saat Cuaca Buruk, Bacalah Agar Diberi Keselamatan dan Berada dalam Lindungan Allah SWT
“Paling benarnya adalah pertanda baik. Sedang pertanda buruk tidak dapat menolak seorang muslim. Kalau kalian melihat pertanda (buruk) yang kalian tidak sukai, hendaklah membaca, ‘Allhumma l ya’t bil hasanti ill anta, wa l yadzhabu bis sayyi’ti ill anta, wa l hawla wa l quwwata ill billhi,’ (An-Nawawi, Al-Adzkar, [Kairo, Darul Hadits: 2003 M/1424 H], halaman 300).
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
5 Sepatu Padel Nike Murah, Berkualitas dan Nyaman Harga Mulai Rp500 Ribuan
-
5 Sepatu Badminton Terbaik untuk Kelas Profesional, Harga Mulai Rp 700 Ribuan
-
7 Serum untuk Mencerahkan Bibir Gelap, Bikin Cerah Merona Seketika
-
Ogah Pasang AC Ribet? 5 AC Portable Ini Solusinya, Dinginnya Semriwing!
-
5 Bedak Padat yang Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Minyak di Wajah
-
3 Moisturizer Wardah untuk Mencerahkan dan Memudarkan Flek Hitam, Harga Terjangkau
-
Pak Amin Siapanya Nikita Mirzani? Ekspresi Sedihnya saat Dampingi Sidang Vonis Jadi Sorotan
-
5 Pilihan Liptint Glossy Buat Kulit Sawo Matang, Mulai Rp40 Ribuan!
-
FEB UI Gelar Lagi Pengabdian Masyarakat di RW 10 Manggarai: dari Nganggur ke Peluang Usaha
-
10 Tips Menjaga Kesehatan saat Musim Hujan, Tubuh Tetap Fit