Suara.com - Saat dinyatakan terinfeksi Covid-19 dan harus isolasi mandiri, maka pastikan juga untuk menjaga kesehatan mental agar tidak stres. Salah satunya dengan mengonsumsi makanan yang bersifat menenangkan, atau biasa disebut dengan comfort food. Makanan ini ternyata sangat baik untuk meningkatkan imunitas tubuh saat isoman, lho.
Berikut ini 5 rekomendasi comfort food saat isoman, mengutip siaran pers GrabFood yang diterima Suara.com.
1. Bubur Ayam
Bagi kebanyakan orang, bubur ayam menjadi menu favorit sarapan untuk memulai hari. Teksturnya yang lembut juga membuat bubur ayam menjadi pilihan makanan yang mudah dicerna ketika kondisi tubuh sedang tidak fit.
Pilihan topping bubur ayam yang beragam, mulai dari suwiran ayam, potongan cakwe, kacang, telur ayam, bahkan sampai topping kekinian seperti keju dan kornet, dijamin bisa bikin perut kamu kenyang dan suasana hati jadi senang.
Topping yang beragam ini juga menambah kandungan nutrisi seimbang dari bubur ayam, seperti ayam suwir dan kacang kedelai untuk asupan protein.
2. Oatmeal
Oatmeal bisa jadi alternatif buat kamu yang lebih suka makanan manis. Teksturnya yang lembut dan pilihan berbagai topping buah maupun biji-bijian dijamin bikin makanan ini semakin sehat.
Cara membuatnya juga mudah, cukup rendam oatmeal dengan susu dan diamkan semalaman di kulkas. Pagi harinya, tambahkan buah favorit dan madu sebagai pemanis.
Baca Juga: Hal yang Harus Dihindari Pasien Positif Covid-19 Varian Omicron saat Lakukan Isolasi Mandiri
Oatmeal kaya akan serat dan baik untuk mengontrol kadar kolesterol. Kombinasi topping buah-buahan dan madu yang kaya antioksidan juga akan akan memenuhi asupan vitamin untuk memulai hari.
3. Wedang Ronde
Makanan rumahan yang hangat dan berkuah selalu bisa membuat hati jadi lebih tenang. Salah satu contohnya adalah wedang ronde. Terdiri dari bola-bola berbahan tepung tapioka dengan isian manis, dan kuah yang terbuat dari sari jahe dan gula aren.
Kombinasi jahe yang bermanfaat untuk mengurangi inflamasi di tubuh, serta bola-bola yang kaya akan karbohidrat ini, pastinya enak banget buat bikin badan kamu tetap hangat di musim hujan seperti ini.
Comfort food yang satu ini juga tetap bisa bikin kenyang karena bola-bola manisnya terbuat dari tepung ketan dengan isian kacang. Sangat cocok untuk camilan di tengah hari yang sibuk atau mungkin penghangat di saat cuaca sedang tidak bersahabat.
4. Sop Buntut
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Daftar Barang yang Wajib Ada di Tas Siaga Bencana Anda
-
5 Sunscreen untuk Wanita 35 Tahun ke Atas, Ampuh Hempas Flek Hitam
-
3 Zodiak Ini Bakal Masuk Era Baru yang Penuh Kekuatan Mulai 28 Januari 2026
-
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
-
Puasa Syaban Berapa Hari? Ini Panduannya Berdasarkan Sunnah dan Amalan Rasulullah
-
Puasa Tahun ini Tanggal Berapa? Ini Jadwal Penetapan Bulan Ramadan 2026
-
Lirik dan Link Resmi Download Lagu 'Rukun Sama Teman', Wajib Dinyanyikan saat Upacara
-
5 Rekomendasi Lip Liner untuk Samarkan Bibir Gelap Usia 40 tahun
-
Doa Bulan Syaban, Arab Latin dan Artinya Agar Dapat Ampunan dan Hati Bahagia Saat Ramadan
-
5 Lipstik Satin untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Ampuh Samarkan Garis Halus