Suara.com - Para pembalap MotoGP kembali beraksi kocak saat datang ke Mandalika, Lombok. Terbaru, aksi freestyle yang dilakukan pembalap Filip Salac sukses mengundang gelak tawa dari para warganet.
Aksinya itu dibagikan oleh akun twitter @dewahoy, di mana akun ini membagikan sejumlah kegiatan menarik pembalap MotoGP. Di akun ini, terlihat para pembalap MotoGp seperti Alessandro Zac, Filip Salac, dan pembalap lainnya menikmati keindahan Mandalika dan budaya disana.
Bahkan, mereka turut melakukan sejumlah aksi bandel dan ekstrim, seperti berinteraksi dengan tokek dan mencoba freestyle dengan motor matic di jalanan Mandalika. Adapun aksi Filip Salac yang melakukan freestyle tanpa menggunakan helm langsung menjadi sorotan.
Terlihat, Salac mengenakan kemeja pantas, celana pendek, topi dan kacamata. Ia beraksi bak bang jago saat melakukan freestyle dengan motor vario.
Meski benar-benar jago, tetapi aksinya tetap terlihat ngeri-ngeri sedap. Bagaimana tidak, motor yang dikendarainya itu benar-benar terangkat cukup tinggi di jalanan.
Tak ayal, aksinya dibanjiri dengan komentar kocak warganet. Warganet juga penasaran bagaimana nasib Salac jika bertemu polisi lalu lintas.
"Seru woeee" sahut warganet.
"Awas nyasar bang," celutuk warganet.
"Itu spakbor belum menyentuh aspal, ulang," request warganet.
Baca Juga: Marc Marquez dan Pol Espargaro Nantikan Ketatnya Balapan MotoGP Mandalika 2022
"Kayak remaja nackal," komentar warganet.
"Ini kenapa gak ada pulici ya?" tanya warganet dengan emoji menangis.
"Kalau ketemu polisi ditilang apa dijadiin duta lalu lintas ya?" tambah yang lain.
Bukan hanya melakukan aksi freestyle, aksi lainnya yang dilakukan oleh para penakluk sirkuit ini juga mendapat banyak respons. Salah satunya ketika mereka membagikan uang di salah satu konter pulsa.
Tampak banyak warga yang mendatangi mereka dan menawarkan dagangan mereka. Namun hal tersebut malah membuat mereka berbagi rezeki dengan warga sekitar.
Pemilik akun @dewahoya juga tidak kalah heboh. Video bagi-bagi uang tersebut diposting dengan komentar " pebalap MotoGP bagi-bagi duit ala Doni Salmanan di konter pulsa gaes!".
Berita Terkait
-
Marc Marquez dan Pol Espargaro Nantikan Ketatnya Balapan MotoGP Mandalika 2022
-
Viral! Pembalap MotoGP Berfoto dengan Warga, Motor Pedagang Bakso Jadi Sorotan Warganet: Yamaha Bangga
-
ITDC Siap Gelar Pertamina Grand Prix of Indonesia
-
Pegangan Behel Jok, Pembalap Moto2 Ketar-ketir Diboncengin Gadis Lombok
-
Warga Tergusur Karena Adanya Sirkuit Mandalika Gelar Ritual Roah Tanah di Bawah Patung Jokowi
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Adidas Casual Super Nyaman, Cocok Buat Nongki Bareng Teman
-
7 Rekomendasi Sepatu Gym Wanita Terbaik, Modal Rp300 Ribuan Kaki Bebas Cedera
-
Apa Itu Mimetic Violence? Istilah Baru dari Kasus Ledakan SMAN 72 yang Sangat Berbahaya
-
5 Pilihan Parfum Mirip Baccarat di Alfamart yang Tahan Lama, Harga Murah Meriah
-
5 Sepatu Loafers Wanita Terbaik Harga Terjangkau, Cocok Dipakai Kuliah dan Kerja
-
Besok Bakal Hoki! Ini 6 Shio yang Dapat Keberuntungan pada 13 November 2025
-
5 Parfum dengan Aroma Minuman, Mulai dari Teh Melati hingga Mocktail Segar
-
Pakai Bedak Waterproof? Begini Cara Menghapusnya biar Wudhu dan Ibadah Tetap Sah
-
Tanggal Merah 2026 Hari Apa Saja? Ini Daftar dan Link Download Kalender Lengkapnya
-
Azarine x Sanrio Series, Kolaborasi Make-Up Ter-cute Tahun Ini!