Suara.com - Apakah Anda suka jajan dan wisata kuliner? Lagi cari partner jalan-jalan sambil berburu makanan lezat? Jika iya, Anda mungkin perlu tahu bahwa ada beberapa zodiak yang cocok untuk peran itu.
Merangkum Revive Zone, Senin (21/3/2022), terdapat sejumlah zodiak yang dikenal pecinta makanan. Anda bisa mempercayakan urusan mencari makanan enak kepada mereka. Siapa saja zodiak yang dimaksud? Yuk, simak!
Virgo termasuk zodiak suka makan. Mereka biasanya memiliki rasa lapar yang tak mudah terpuaskan alias bukan sekedar untuk memenuhi kebutuhan dasar.
Zodiak Virgo juga suka bereksperimen dan senang mencoba restoran baru yang menawarkan berbagai macam masakan. Virgo juga pandai menganalisis restoran mana yang memperlakukan pelanggan mereka dengan baik.
Zodiak pecinta makanan lainnya adalah Aries. Mereka tidak takut mencoba masakan baru dan tidak masalah andai rasanya mengecewakan.
Zodiak Aries tidak suka menyantap makanan yang sama sepanjang waktu sehingga kadang-kadang akan mencoba menu baru sendiri. Mereka juga bisa makan 5-6 kali sehari, bukan 3 kali seperti pada umumnya.
Baca Juga: Menyukai Kebebasan, 4 Zodiak Ini Cenderung Malas Menikah
Orang-orang dengan zodiak Taurus punya reputasi sebagai orang terobsesi dengan makanan. Mereka tidak hanya mengomentari rasa makanan, tapi juga penampilan dan aromanya.
Taurus tipe orang yang tidak ingin ketinggalan kuliner yang sedang populer atau viral. Mereka pun menghormati makanan enak yang dibagikan teman-temannya.
Zodiak ini berpikir bahwa mereka punya hak untuk mengonsumsi makanan apa pun yang mereka inginkan dan kapan saja mereka suka. Mereka mungkin sarapan dua kali, tidak makan apa-apa sampai makan malam, atau malah bisa makan terus-menerus sepanjang hari.
Zodiak Libra senang mencoba masakan baru dan makan yang tidak biasa. Mereka juga menghargai makanan gourmet berkualitas baik.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Siapa Jay Alatas? Ayah Sabrina Alatas Punya Pekerjaan dan Jabatan Mentereng
-
Klaim Ramah Lingkungan Tisu Bambu Dipertanyakan, Produksi Masih Bergantung Batu Bara
-
Sunscreen Apa yang Ampuh untuk Flek Hitam? Cek 5 Produk Lokal Terbaik dan Murah
-
Siapa Owner Produk Viva Cosmetics? Skincare Lokal Terlaris Saat Ini
-
Sosok dr Abdul Azis: Ketua IDI Makassar yang Meninggal Dunia di Mekkah
-
4 Produk Hair Care Viva untuk Rambut Sehat dan Lembut, Harga Mulai Rp16 Ribuan
-
Promo Superindo Hari Ini 3 November 2025: Panduan Lengkap Belanja Hemat
-
Cara Menggunakan Pinterest, Aplikasi yang Diduga Dipakai Hamish Daud Selingkuh
-
30 Quotes Selingkuh di Pinterest yang Menohok dan Menggugah Hati
-
Ramalan Zodiak 3 November 2025: Karier Melejit dan Keuangan Membaik