Suara.com - Jika Anda memiliki rambut lurus alami, bukan berarti rambut Anda tidak memerlukan perawatan. Bagaimana cara perawatan rambut lurus yang baik?
Minyak berlebih, kering, dan kusut masih menjadi satu permasalahan pada rambut, tidak terkecuali rambut lurus. Dilansir dari laman hair infinity, berikut 6 perawatan rambut lurus alami.
Pilih Sampo yang Tepat
Pemilihan sampo menjadi salah satu kunci menjaga rambut lurus tampak sehat. Cuci rambut dengan sampo berbahan ringan yang tidak mengandung sodium laureth sulfate (SLS). Sampo bebas sulfat akan membuat rambut Anda tidak mudah kering.
Gunakan Dry Shampoo
Karena rambut dan kulit kepala Anda mungkin memiliki minyak berlebih, tidak ada salahnya menggunakan dry sampoo sesekali. Ini terutama jika Anda menyukai aktivitas fisik seperti olahraga yang tentunya menghasilkan keringat bercampur kotoran.
Caranya, gunakan jari-jari Anda untuk mengoleskan dry shampoo ke area akar rambut. Diamkan sampai kering dan pijat kepala secara perlahan.
Gunakan Kondisioner
Jika rambut keriting atau kering bisa menggunakan tambahan pelembap atau kondisioner sesering mungkin, jangan pernah mencobanya jika Anda memiliki rambut lurus, halus, dan tipis.
Baca Juga: Perawatan Rambut Rontok Bagi Pria, Dijamin Manjur Cegah Kerusakan dan Kebotakan
Oleh karena itu, cukup oleskan kondisioner ke ujung rambut saja. Setelah itu, sisir ke atas dengan jari-jari. Jangan sekali-kali mengoleskan kondisioner langsung ke akar di kulit kepala Anda.
Atur Suhu Pengering Rambut
Sebelum menggunakan blower atau pengering rambut, sebaiknya gunakan jari-jari Anda terlebih dahulu untuk menyisir rambut basah. Setelah itu, arahkan blower Anda ke sisi akar rambut.
Setelahnya, jangan lupa gunakan pilihan udara dingin untuk sentuhan terakhir pengeringan. Terlalu banyak panas dapat merusak rambut Anda atau membuatnya mengeriting.
Gunakan Sisir yang Tepat
Salah satu cara mencegah rambut lurus dari kerusakan adalah memilih sisir yang tepat, yaitu sikat dayung.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- iQOO 15R Lolos Sertifikasi Resmi, Harga Diprediksi Lebih Terjangkau
Pilihan
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
6 Rekomendasi Moisturizer Setelah Eksfoliasi untuk Perbaiki Skin Barrier
-
3 Zodiak Paling Beruntung 5-11 Januari 2026, Panen Hoki di Awal Tahun Baru
-
4 Rekomendasi Sepatu Lari Lokal yang Nyaman untuk Orang Berbadan Gemuk
-
5 Sampo Terbaik Mengatasi Uban untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Hitam Instan
-
Tren Baju Lebaran dari Tahun ke Tahun, Rompi Lepas Jadi Primadona di 2026?
-
5 Pilihan Sepatu Minimalis untuk Gaya Celana Gombrong, Cocok Dipakai di 2026
-
7 Sepatu Lokal High Heels Wanita yang Lebih Murah dari Charles & Keith, Mulai Rp100 Ribuan
-
Bukan Hanya Sekedar Nonton, Bioskop Ini Hadirkan Kursi Getar Sensorik yang Bikin Nonton Makin Hidup
-
5 Rekomendasi Mobil Keluarga yang Pajaknya Murah, Cocok untuk Keluarga Muda
-
5 Sunblock Badan Terbaik dengan Aksi Ganda: Proteksi UV dan Cerahkan Kulit