Suara.com - Meski sosiologi adalah ilmu sosial tentang masyarakat, tapi untuk mengetahui fakta sesungguhnya di lapangan, memerlukan teknik analisis data kualitatif penelitian sosiologi.
Umumnya teknik analisis data penelitian sosiologi terdiri dari kualitatif dan kuantitatif.
Kuantitatif adalah segala sesuatu yang berdasarkan jumlah atau banyaknya. Sedangkan kualitatif adalah segala sesuatu yang berdasarkan mutu atau kualitasnya.
Berikut ini empat macam teknik analisis data penelitian sosiologi yang bisa digunakan, mengutip Ruang Guru, Selasa (29/3/2022).
1. Pengumpulan Data
Sebagai peneliti, dilakukan pada tahap pengumpulan data adalah mengumpulkan seluruh catatan lapangan berdasarkan pertanyaan yang telah dirumuskan.
Cara mengumpulkan data kualitatif bisa dilakukan dengan observasi, wawancara mendalam, kajian dokumen, dan focus group discussion atau FGD.
2. Reduksi dan Kategorisasi Data
Menurut Miles, reduksi data adalah proses pemilihan, pemusatan perhatian pada penyederhanaan, pengabstrakan, dan transformasi data kasar yang muncul dari data-data lapangan.
Reduksi data perlu dilakukan karena data yang dapatkan dari observasi atau wawancara biasanya sangat banyak.
Selanjutnya baru kategorikan data sesuai kebutuhan penelitian, misalnya data berdasarkan tanggal, karakteristik informan, atau lokasi penelitian.
Baca Juga: Sosiolinguistik: Pengertian dan Perannya dalam Kajian Variasi Bahasa
3. Display Data
Display data atau penampilan data adalah analisis merancang deretan dan kolom sebuah matriks untuk data kualitatif dan menentukan jenis serta bentuk data yang dimasukkan ke dalam kotak-kotak matriks tersebut.
Data bisa ditampilkan dalam bentuk narasi atau penjelasan, bagan, diagram, statistik, flow chart dan lain sebagainya.
4. Penarikan Kesimpulan
Setelah pengolahan data dilakukan, selanjutnya bisa menarik kesimpulan, yang di dalamnya harus mencakup informasi-informasi penting dalam penelitian secara garis besar.
Kesimpulan tersebut juga harus ditulis dalam bahasa yang mudah dimengerti pembaca dan tidak berbelit-belit.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
5 Cushion untuk Usia 50 Tahun yang Ramah Garis Penuaan
-
Anak Muda Indonesia Ini Tawarkan Model Bisnis Berbasis Kepercayaan dan Data
-
5 Shio Paling Beruntung dan Berlimpah Rezeki Besok 18 November 2025, Termasuk Kamu?
-
10 Bedak Padat untuk Tutupi Garis Penuaan Usia 50 Tahun ke Atas
-
Daftar Universitas dengan Jurusan IT Terbaik di Indonesia, PTN dan PTS
-
Dorongan Implementasi Bangunan Hijau untuk Infrastruktur Berkelanjutan di Indonesia
-
Cara Klaim Kacamata Gratis Pakai BPJS Kesehatan, Ini Syarat dan Alurnya
-
7 Barang MR DIY di Bawah Rp50 Ribu yang Cocok Jadi Kado Natal
-
Hubungan Kepemilikan Kucing dengan Kesehatan Mental, Benarkah Bisa Picu Gangguan Skizofrenia?
-
6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!