Yasmine mengaku bahwa liburannya kali ini cukup hectic mengingat ia tidak dibantu oleh asisten dan mengurus segalanya sendiri. Apalagi ia juga tengah mengandung dan masih harus menjaga dua orang putrinya yang masih kecil. Tetapi hal itu tidak mengurangi kebahagiaan yang dirasakan anak-anaknya dan juga dirinya.
6. Bareng suami
Meski tanpa bantuan asisten atau baby sitter, Yasmine Wildblood dibantu oleh suaminya Abi Yapto. Mereka berdua bergantian mengasuh Sera dan Sophia, kekompakan teamwork Yasmine dan suaminya sepertinya bisa dicontoh.
7. Masih kurang
Rupanya liburan keluarga Yasmine Wildblood di Singapura hanya selama 4 hari saja. Ternyata rencana liburan ini diputuskan dalam waktu yang mepet sehingga masih banyak tempat yang belum mereka kunjungi.
8. Lupa foto keluarga
Karena repot mengurus dua anak selama liburan, Yasmine Wildblood sampai lupa tidak mengabadikan potret seluruh anggota keluarga. Kalau dilihat dari potret yang ia unggah memang tidak ada foto berempat dari Yasmine, Abi Shaloom, Sera, dan Sophia. Foto keluarga saat liburan pun gagal didapat oleh mereka.
9. Ingin segera liburan lagi
Lewat IG Story perempuan yang sempat menjalani maternity shoot bersama Ria Ricis, Cut Meyriska, dan Jessica Iskandar ini membagikan potret di atas pesawat. Ia tengah berada di atas pesawat yang akan membawa dirinya dan keluarganya kembali ke tanah air. Yasmine mengungkap harapannya agar bisa segera berlibur lagi ke Negeri Singa karena liburan singkat mereka masih sangat kurang.
Baca Juga: Sepakbola SEA Games: Thailand Mengamuk Lawan Singapura, Langsung Kuasai Klasemen Grup B
Seru dan manis bukan momen liburan keluarga Yasmine Wildblood di Singapura tadi? Sepertinya liburan mereka selanjutnya akan dilakukan saat janin dalam kandungan Yasmine sudah lahir nanti. Sophia dan Sera juga pastinya sudah tak sabar menanti kelahiran adik mereka.
(Matamata.com/Yohanes Endra/Safitri Yulikhah)
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Chemical, Physical, atau Hybrid Sunscreen? Begini Cara Pilih Tabir Surya untuk Usia 40-an
-
5 Sepatu Jalan Kaki Paling Nyaman Dipakai Seharian, Mulai Rp300 Ribuan
-
Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
-
Mengapa Pertanian Berkelanjutan Menjadi Kunci Masa Depan Indonesia
-
5 Fakta Menarik Tas Kulit yang Dipakai PM Jepang Sanae Takaichi, Pesanan Langsung Melonjak
-
5 Rekomendasi Sunscreen Gel SPF 50 Terbaik, Cocok untuk Tipe Kulit Berminyak
-
5 Rekomendasi Energy Gel Terbaik di Indomaret untuk Lari, Murah Meriah!
-
Satu dari Tiga Pemimpin Bisnis Global Adalah Perempuan, Tapi Modal Masih Jadi Kendala
-
Dari Barat ke Timur, Sorong Kedatangan Toko Retail yang Hadirkan Pengalaman Belanja Seru
-
Jelang Akhir Tahun, Lonjakan Pengiriman Paket Bikin Banyak yang Lupa Soal Ini