Suara.com - Yasmine Wildblood pergi liburan ke Singapura di tengah kondisinya yang sedang anak ke-3. Bersama suami, Abi Yapto dan buah hatinya, Seraphina dan Sophia dia membagikan keseruannya di instagram pribadinya.
Dalam kondisi hamil lima bulan, Yasmine Wildblood nampak tidak membawa seorang baby sitter untuk membantunya menjaga anak-anak. Dari unggahan Instagram miliknya, artis blasteran Inggris ini liburan selama 4 hari di Singapura.
Waktu liburan yang singkat ini menurutnya masih kurang. Bahkan ia sampai lupa mengambil foto berempat selama liburan. Intip keseruan momen liburan keluarga Yasmine Wildblood di Singapura yang sudah dihimpun dari berbagai sumber berikut ini:
1. Libur Lebaran di Singapura
Setelah merayakan lebaran, Yasmine Wildblood dan keluarganya ikut menikmati libur lebaran. Ia bersama suami dan anak-anaknya bertolak ke luar negeri untuk menghabiskan waktu libur bersama. Singapura dipilih Yasmine sebagai negara yang jadi destinasi wisata keluarganya. Momen liburan ini sekaligus jadi kali pertama bagi putrinya Sophia berlibur ke luar negeri. Sebab terakhir kali Yasmine ke luar negeri, Sophia masih berada di dalam perutnya.
2. Tanpa Bantuan
Tengah hamil dan membawa serta dua toddler untuk liburan pastinya bukan hal yang mudah bagi Yasmine. Walau demikian ia merasa senang dan bahagia karena bisa memiliki waktu bersama keluarga. Ia pun mengurus semua keperluan keluarganya selama liburan.
3. Kunjungi Universal Studio
Anak-anak Yasmine Wildblood nampak sangat antusias dan gembira ketika bermain di Universal Studio. Sera dan Sophia tersenyum bahagia bisa bermain dan menikmati berbagai fasilitas hiburan yang ada. Kakak beradik ini sepertinya menikmati momen liburan mereka ke luar negeri.
Baca Juga: Thailand Bantai Singapura, Alexandre Polking Tebar Ancaman ke Timnas Indonesia U-23 dan Vietnam
4. Bareng Suami
Meski tanpa bantuan asisten atau baby sitter, Yasmine Wildblood dibantu oleh suaminya Abi Yapto. Mereka berdua bergantian mengasuh Sera dan Sophia, kekompakan teamwork Yasmine dan suaminya sepertinya bisa dicontoh.
5. Lupa Foto Keluarga
Karena repot mengurus dua anak selama liburan, Yasmine Wildblood sampai lupa tidak mengabadikan potret seluruh anggota keluarga. Kalau dilihat dari potret yang ia unggah memang tidak ada foto berempat dari Yasmine, Abi Shaloom, Sera, dan Sophia. Foto keluarga saat liburan pun gagal didapat oleh mereka.
Seru dan manis bukan momen liburan keluarga Yasmine Wildblood di Singapura tadi? Sepertinya liburan mereka selanjutnya akan dilakukan saat janin dalam kandungan Yasmine sudah lahir nanti. Sophia dan Sera juga pastinya sudah tak sabar menanti kelahiran adik mereka. Bagaimana menurutmu?
Kontributor : Safitri Yulikhah
Berita Terkait
-
Ngakak Bareng Aa' Juju, Petualangan Kocak di India Bikin Netizen Ketagihan!
-
3 Fakta Pengungkapan TPPU PT UP: Sembunyikan Aset di Singapura, Rugikan Negara Rp317 M
-
Theodore Kwan, Bocah 7 Tahun Asal Singapura Ber-IQ 154 Ikut Kuliah di Kampus Terbaik di Dunia
-
3 Hidden Gem di Sumatera Utara: Cocok Buat Pelarian Singkat dari Rutinitas
-
Siapa Theodore Kwan? Ini Fakta Menarik Bocah 7 Tahun Ikut Kuliah Kimia di Kampus Top NTU
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!
-
4 Fakta Menarik Film Sosok Ketiga: Lintrik, Ternyata Bukan Sekuel!
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters
-
16 Tahun Jadi Aktor, Wafda Saifan Ungkap 3 Keinginan Terpendam
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak
-
Wafda Saifan Ogah Disebut Antagonis di Film Riba: Tergantung Sudut Pandang
-
Profil Nicole Parham, 'Pengganti' Davina Karamoy di Ipar Adalah Maut The Series
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi