Suara.com - Tidak bisa dipungkiri bahwa salah satu daya tarik dari drama Korea adalah sosok aktor pria nan rupawan. Tentu saja hal ini seringkali membuat para penonton mulai memikirkan bagaimana tipe wanita idaman pria Korea di dunia nyata.
Jika kamu mempertanyakan hal serupa, pernikahan Maudy Ayunda baru-baru ini mungkin menjadi salah satu jawabannya. Pasalnya, melalui unggahan dari Instagram pribadinya, Maudy Ayunda diketahui menikahi pria asal Korea, Jesse Choi. Keduanya diketahui bertemu sebagai mahasiswa di Stanford University, Amerika Serikat.
Kekaguman Jesse Choi pada sosok Maudy Ayunda yang ia tulis melalui Medium miliknya membuat banyak orang yang membacanya semakin mengagumi keduanya. Pria Korea ini mengakui bahwa sosok wanita Indonesia seperti Maudy Ayunda sangatlah berharga karena mampu mengajaknya keluar dari zona nyaman namun tetap merasa aman.
Ingin mendapat pasangan pria Korea seperti Maudy Ayunda? Yuk, simak tipe wanita idaman pria Korea berikut!
Elegan dan mature
Sosok wanita elegan dan dewasa memang memiliki daya tarik tersendiri. Tipe ini sangat disukai pria Korea karena mereka akan memiliki kemampuan yang baik dalam membawa diri dan menyesuaikan dengan lingkungan di mana mereka berada.
Suara lembut
Suara lembut Maudy Ayunda memang tidak perlu diragukan lagi, hal ini dapat dibuktikan dengan mendengarkan lagu-lagu miliknya. Jadi, bisa disimpulkan bahwa karakter suara wanita Indonesia yang lembut juga menjadi salah satu hal yang disukai pria Korea.
Bisa bahasa Korea
Baca Juga: Suami Maudy Ayunda Pamer Foto Ciuman Pertama setelah Menikah, Sweet Banget!
Komunikasi menjadi hal kunci dalam sebuah hubungan. Jadi, jika ingin menjalin hubungan dengan pria Korea, kamu juga harus bisa berbicara menggunakan Bahasa Korea atau sebaliknya.
Kemampuan ini dapat dilihat melalui salah satu caption Instagram miliki Maudy Ayunda yang ditulis dengan Bahasa Korea.
Pekerja keras
Tipe wanita idaman pria Korea selanjutnya adalah pekerja keras. Tentu saja karakter ini tidak hanya memberi keuntungan pada pihak pria, namun juga bagi diri wanita itu sendiri. Pekerja keras dapat membawa seseorang mencapai berbagai hal yang diinginkan.
Mata dengan aura yang khas
Sorot mata merupakan salah satu cara bagaimana kita dapat mengetahui karakter seseorang. Bagi pria Korea, wanita dengan mata yang bulat dan bersinar menjadi salah satu daya tarik tersendiri. Mata juga menjadi salah satu cara mengetahui inner beauty seseorang.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Cara Menghapus 'Open to Work', Fitur LinkedIn yang Dipakai Prilly Latuconsina
-
9 Promo Paket Viva Cosmetics dari Skincare hingga Bedak, Mulai Rp30 Ribuan
-
7 Rekomendasi Sunscreen untuk Pengendara Motor Sesuai Jenis Kulit
-
Bacaan Doa 'Allahumma Bariklana Fi Rajaba' Lengkap dengan Artinya
-
Kekayaan Kapolri Listyo Sigit Prabowo yang Pilih Jadi Petani Ketimbang Menteri Kepolisian
-
4 Pilihan Lipstik Lokal Anti-Geser untuk Pemakaian Sehari-hari
-
Alur Balik Nama Sertifikat Tanah Warisan: Panduan agar Tidak Salah Langkah
-
Sertifikat Tanah Elektronik Apakah Wajib Dibuat Mulai 2026?
-
7 Gamis Terbaru 2026 Simple Elegan, Rompi Lepas Akan Jadi Tren!
-
POLLING: Mudik 2026 Kamu Naik Apa?