Suara.com - Rasa bingung hingga kewalahan sering dihadapi oleh pasangan yang baru menikah, seperti memikirkan barang apa saja yang harus mereka miliki atau menjadi prioritas untuk dibeli di awal, terutama ketika mereka akan menempati rumah baru yang terpisah dengan orang tua.
Untuk mengatasi hal tersebut, pengantin baru dapat mulai membuat daftar kebutuhan barang elektronik dari yang paling penting hingga yang pelengkap. Selain televisi, mesin cuci hingga AC, berikut beberapa rekomendasi produk elektronik esensial yang harus dimiliki bagi pengantin baru.
1. Blender Serbaguna
Blender merupakan barang elektronik serbaguna yang dapat diandalkan karena memiliki berbagai kegunaan di rumah. Mulai dari membuat beragam jenis minuman seperti jus, smoothie, milkshake, atau memproses bahan masakan untuk dihaluskan sampai tingkatan tekstur tertentu.
2. Chopper Sambal
Membuat sambal secara tradisional akan membutuhkan tenaga dan waktu yang lebih lama. Philips HR3211/55 Sambal Maker dapat menjadi solusi agar dapat menikmati sambal buatan sendiri yang lezat dengan lebih cepat, praktis, dan tidak memerlukan banyak tenaga.
3. Setrika
Berinvestasi dengan setrika yang bagus menjadi solusi agar tidak mengeluarkan tenaga lebih ketika harus menyetrika pakaian dalam jumlah yang banyak. Carilah yang memiliki gagang nyaman dengan tekstur yang mudah digenggam menimbulkan rasa nyaman dan ergonomis, sehingga pas di tangan dan tidak terlepas saat menyetrika.
Anda bisa mendapatkan berbagai jenis elektronuk rumah tangga yang berkualitas dalam kampanye Shopee 7.7 Mega Elektronik Sale yang juga diikuti Philips.
Pada Shopee 7.7 Mega Elektronik Sale yang digelar mulai tanggal 20 Juni hingga 7 Juli 2022, Philips akan melakukan Exclusive Launch produk setrika jering terbarunya.
Serta penawaran belanja berbagai barang elektronik dari Philips dengan potongan harga hingga 50%. Menambah rangkaian penawaran menarik pada momen Shopee 7.7 Mega Elektronik Sale, Philips juga menyediakan special bundle Blender 5000 series.
Baca Juga: 4 Kesalahan Sederhana yang Sering Dilakukan oleh Pengantin Baru
Berita Terkait
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
-
Harga Emas Antam Terpeleset Jatuh, Kini Dibanderol Rp 2.235.000 per Gram
-
Roy Suryo Ikut 'Diseret' ke Skandal Pemalsuan Dokumen Pemain Naturalisasi Malaysia
Terkini
-
Dampak dan 7 Cara Mengurangi Efek Radioaktif Cesium-137
-
7 Rekomendasi Sepatu yang Cocok dengan Batik Selain Pantofel, Tetap Modis dan Elegan
-
Prompt Gemini AI untuk Edit Foto Viral Pakai Batik: Sendiri, Pasangan, hingga Bareng Keluarga
-
Kondisi Keuanganmu Berdasarkan Ramalan Zodiak Hari Ini: Aquarius Jangan Sering Pinjemin Uang!
-
Menkeu Purbaya Makan di Kantin DJP, Gaya Merakyatnya Disorot Pedagang UMKM
-
Ramalan Zodiak 2 Oktober 2025: Panduan Lengkap Astrologi Harian hingga Kesehatan Gemini
-
Siapa Tilly Norwood? Aktris Hollywood Pertama Buatan AI, Ternyata Begini Cara Menciptakannya
-
5 Rekomendasi Moisturizer Ceramide yang Murah untuk Memperbaiki Skin Barrier
-
7 Sepatu Running Saingan Nike, Tak Kalah Berkualitas Bahkan Lebih Nyaman!
-
Dari Komunitas hingga Anak Berkebutuhan Khusus, Coaching Clinic Bulu Tangkis Perkuat Talenta Muda