Suara.com - Sudah baca ramalan zodiak Juli 2022 yang penuh kejutan? Kira-kira zodiak apa yang paling beruntung dan berbahagia soal cinta sepanjang bulan ini?
Seperti apa peruntungan zodiak Anda pada Juli 2022 ini? Dirangkum dari Stylecaster, berikut ramalan zodiak bulanan yang bisa Anda simak.
Cancer
Jika segala sesuatunya menuju ke arah yang benar, sikap pasangan Anda tidak akan membuat Anda mempertanyakan banyak hal. Jika Anda masih sendiri, seseorang mungkin akan jatuh cinta pada pesona Anda.
Leo
Berbagai hal mungkin terasa begitu lambat dan membingungkan pada awal bulan, utamanya soal kehidupan cinta. Anda mungkin merasa perlu lebih sering menghabiskan waktu sendirian sambil introspeksi untuk sementara ini.
Virgo
Anda mungkin ingin bereksperimen soal cara mengungkapkan kasih sayang. Namun, berhati-hatilah terhadap masalah miskomunikasi. Jangan bertele-tele saat mengutarakan pikiran Anda sehingga si dia tidak salah mengartikan ucapan Anda.
Libra
Baca Juga: Ramalan Zodiak Paling Apes di Bulan Juli 2022
Zodiak Libra mendapatkan pelajaran penting. Anda akan menyadari bahwa cinta tidak selalu tentang kepuasan instan atau sesuatu yang berhubungan dengan hal-hal sensual, tapi juga soal kesabaran dan komitmen jangka panjang.
Scorpio
Bulan ini adalah periode yang sangat penting untuk kehidupan cinta dan hubungan yang sedang atau akan Anda jalani. Perubahan besar-besaran kemungkinan akan terjadi. Bersiaplah untuk perpisahan yang tak terhindarkan.
Sagittarius
Seseorang yang mencintai Anda akan berusaha menunjukkan betapa Anda sangat berarti baginya. Hubungan tersebut mungkin akan mengalami kemajuan, terutama jika sebelumnya Anda berdua merasa kesulitan menjadi pendengar yang baik untuk satu sama lain.
Capricorn
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Biodata dan Agama Hesti Purwadinata, Diancam usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Momen Aurelie Moeremans Hapus Tato Bikinan Bobby yang Membuatnya Gagal Ikut Puteri Indonesia
-
Cara Mencuci Sepatu Kanvas Putih, Kinclong seperti Pertama Beli
-
5 Sepatu Running Sekelas Asics Novablast Versi Murah, Cushion Nyaman dan Empuk
-
Urutan Hair Care untuk Menghilangkan Uban Usia 40 Tahun ke Atas
-
Terpopuler: Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans hingga Sepatu Jalan Kaki Terbaik
-
Desa Snack: Saat Cerita Desa Menjadi Kekuatan Komunitas Online
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi
-
3 Lipstik Viva Mulai Rp18 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Tampak Awet Muda