Suara.com - Siapa yang sudah mengolah daging kurban dari Idul Adha? Atau anda masih bingung mau mengolah resep olahan daging sapi dari kurban ini?
Daging sapi merupakan bahan makanan yang tinggi zat besi, protein, dan berbagai nutrisi lainnya yang baik untuk pertumbuhan tubuh. Hampir semua bagian dari daging sapi ini dapat diolah jadi masakan. Apa saja sih olahan daging sapi yang cocok jadi santapan
Bagi yang ingin mengolah daging sapi untuk menu makanan yang sedap, berikut ini resep olahan daging kambing yang bisa Anda coba. Simak berikut ini ulasannya.
1. Rendang
Berbicara resep daging sapi, Anda bisa mengolah daging sapi menjadi rendang. Rendang ini diketahui sebagai salah satu makanan lndonesia terlezat yang telah diakui secara Internasional. Olahan daging sapi satu ini merupakan makanan khas Sumatra Barat yang menggunakan santan kelapa dengan cita rass yang lezat.
2. Semur
Adapun menu olahan daging sapi berikutnya yaitu semur. Semur ini memiliki cita rasa yang manis-gurih yang kuahnya berwarna coklat pekat dan kental. Semur juga jadi salah satu hidangan khas Indonesia yang lembut dan sedap.
3. Tongseng
Tongseng salah satu resep daging sapi yang populer di Indonesia. Tongseng identik dengan daging yang masih melekat pada bagian tulang iga maupun tulang belakang.
Baca Juga: Kemnaker Serahkan 25 Hewan Kurban untuk Memperingati Hari Raya Idul Adha
Umumnya, daging ini diolah bersama kol, tomat, bawang putih, dan kecap. Kombinasi antara rasa gurih, asin, dan manis dari tongseng ini bisa jadi menu yang tepat untuk dihidangkan bersama keluarga.
4. Sate
Sate adalah salah satu resep daging sapi yang juga populer di Indonesia. Sate ini diolah dengan cara daging sapi yang dipotong berukuran kecil, kemudian ditusuk menggunalan tusukak dan dibakar. Umumnya, sate dihidangkan bersama bumbu kacang maupun bumbu kecap.
5. Sop
Olahan resep daging sapi berikutnya yaitu sup. Hidangan sup ini biasanya berbahan utama daging, ada juga yang menggunakan iga, bahkan buntut sapi. Sop buntut sapi ini adalah hidangan yang hangat dan bercita rasa lezat yang membuat orang ketagihan.
Kaya cita rasa yang pasti akan membuat keluarga ketagihan. Biasanya sop ini disandingkan bersama dengan sepiring nasi hangat.
Berita Terkait
-
Kemnaker Serahkan 25 Hewan Kurban untuk Memperingati Hari Raya Idul Adha
-
Cara Menyimpan Daging Kurban Di Tengah Merebahnya Wabah PMK
-
Sapi Kurban Jokowi di Cangkringan Berliur, DP3: Stres Pengangkutan
-
Raya Idul Adha 1443 H, Kemnaker Serahkan 25 Hewan Kurban
-
Ditanya Hukum Non Muslim Saat Idul Adha, Jawaban Habib Jafar: Jangankan Ikutan Kurban, Masuk Islam Saja Boleh
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
5 Shio Paling Hoki pada 12-18 Januari 2026, Pintu Rezeki Terbuka Lebar
-
Terpopuler: Alasan Aurelie Moeremans Gratiskan Buku Broken Strings hingga Bahaya Child Grooming
-
6 Shio Paling Beruntung 12 Januari 2026, Awal Pekan Panen Hoki
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan