Suara.com - Siapa yang tak mengenal Tiara Andini? Penyanyi jebolan ajang pencarian bakat Indonesian Idol ini punya karier yang terbilang cemerlang di dunia hiburan Tanah Air.
Tak hanya memiliki suara yang khas, pacar dari Alshad Ahmad ini juga memiliki wajah memesona. Tidak mengherankan jika dirinya digandrungi banyak penggemar.
Sosok Tiara Andini juga dikenal sebagai publik figur yang selalu tampil sederhana. Salah satunya saat dirinya tengah berkencan dengan sang ayang. Ia juga kerap kali kepergok memakai kaos hingga hoodie yang berasal dari brand milik Alshad Ahmad yakni, Sato Collection.
Dilansir dari akun Instagram fashion_tiaraandinii, berikut koleksi kaos hingga hoodie yang pernah dipakai Tiara Andini.
SATO - Chester T-shirt Navy
Koleksi yang pertama ada kaos bergambar salah satu peliharaan Alshad Ahmad yang cukup terkenal yakni, Chester si serigala pintar. Kaos tersebut dipakai oleh Tiara Andini saat sedang jalan bareng dengan ayangnya itu. Harga kaos itu dibanderol sekitar Rp215 ribu.
SATO - Jinora T-Shirt White
Selanjutnya, kaos putih yang dikenakan Tiara saat menjenguk anak kesayangannya yakni, Selen bersama Alshad di kandang. Kaos tersebut dibanderol dengan harga sekitar Rp215 ribu.
SATO - Ano The Binturong T-Shirt
Baca Juga: Ketemu Macan Peliharaan Alshad Ahmad, Lesti Kejora Tampil Kece Pakai Cardigan Seharga Motor
Koleksi kaos yang ketiga ada dari koleksi hewan binturong yang sangat menggemaskan. Kaos tersebut dibanderol seharga Rp215 ribu.
SATO - Selen Hoodie Black
Penggemar Tiara Andini pasti sudah tak asing jika dirinnya sering disebut sebagai Mama Selen. Kali ini Tiara Andini mengenakan hoodie hitam yang bergambarkan anak kesayangannya itu. Harga hoodie ini dibanderol mencapai sekitar Rp365 ribu.
SATO - Eshan Hoodie Black
Tiara juga kedapatan memakai koleksi hoodie bergambar hewan peliharaan Alshad yang paling viral yakni, Eshan si harimau benggala. Harga hoodie itu mencapai sekitar Rp365 ribu.
SATO - Wildlife Park Hoodie Cream
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Urutan Hair Care untuk Menghilangkan Uban Usia 40 Tahun ke Atas
-
Terpopuler: Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans hingga Sepatu Jalan Kaki Terbaik
-
Desa Snack: Saat Cerita Desa Menjadi Kekuatan Komunitas Online
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi
-
3 Lipstik Viva Mulai Rp18 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Tampak Awet Muda
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
4 Sabun Cuci Muka untuk Membantu Mengencangkan Kulit Usia 40 Tahun ke Atas
-
Mengenal Susu Peptibren untuk Pasien Stroke, Lengkap dengan Cara Penyajian yang Benar
-
7 Rekomendasi Sampo Non SLS di Alfamart agar Rambut Halus Berkilau