Suara.com - Keju biru atau blue cheese adalah salah satu jenis keju yang dikenal dengan aromanya yang sangat tajam. Berasal dari perancis, keju yang memiliki penampilan lengkap dengan bintik-bintik hasil fermentasi ini diolah dengan bakteri Penicillium Roqueforti.
Meski memiliki bau menyengat sehingga banyak orang yang tidak tertarik mencicipinya, blue cheese justru dikenal dengan berbagai manfaatnya bagi kesehatan, bahkan ketika sekedar ditambahkan ada menu diet Anda.
Dilansir dari laman Style Craze, berikut 7 manfaat blue cheese bagi kesehatan
1. Menjaga kesehatan jantung
Menambahkan keju biru di menu diet Anda dapat membantu menurunkan risiko penyakit kardiovaskular. Penelitian menunjukkan bahwa orang yang mengonsumsi blue cheese teratur memiliki risiko penyakit jantung lebih rendah. Ini karena blue cheese membantu menurunkan kadar kolesterol, hingga mencegah pembekuan darah di arteri.
2. Melawan arthritis
Arthritis adalah kondisi kesehatan yang kerap muncul seiring pertambahan usia. Blue cheese dapat mengatasinya berkat sifat anti-inflamasi yang mengurangi peradangan sendi dan meredakan nyeri arthritis.
3. Mencegah osteoporosis
Manfaat blue cheese selanjutnya adalah menguatkan tulang sehingga tidak ada lagi osteoporosis. Kandungan kalsium yang tinggi pada blue cheese lah yang berperan dalam hal ini. Satu ons blue cheese mengandung sekitar 150 mg kalsium. Dengan begitu, mengonsumsi blue cheese bisa membuat tulang Anda lebih sehat dan tidak mudah keropos.
Baca Juga: Sunoo ENHYPEN Absen Sementara dari Kegiatan Grup karena Masalah Kesehatan
4. Memperbaiki daya ingat
Nutrisi pada blue cheese juga membantu meningkatkan daya ingat sekaligus mencegah sifat pelupa. Dengan mengonsumsi blue cheese secara teratur, kinerja sel otak Anda bisa terus meningkat. Untuk hasil yang maksimal, mulailah menambahkan blue cheese pada makanan anak-anak Anda.
5. Sumber fosfor
Blue cheese merupakan sumber fosfor yang sangat baik. Mineral ini sangat penting untuk kesehatan tulang dan gigi. Kekurangan fosfor dapat menyebabkan masalah terkait tulang seperti rakhitis. Selain menyehatkan tulang dan gigi, fosfor juga berperan dalam hal-hal vital dalam tubuh.
6. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh
Kandungan berbagai vitamin, dan mineral, termasuk di dalamnya natrium dan juga zinc membuat blue cheese dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Dengan memiliki sistem kekebalan tubuh yang baik Anda bisa terhindar dari berbagai macam penyakit.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Hoka Terbaik Buat Medan Ekstrem
-
4 Moisturizer Viva untuk Flek Hitam dan Kerutan usia 40-an, Harga Murah Meriah
-
5 Lip Balm Terbaik untuk Bibir Hitam Usia 40 Tahun ke Atas, Perbaiki Skin Barrier
-
Gelora Literasi Bangkit di Big Bad Wolf: Ribuan Pengunjung Serbu Bazar Buku Terbesar
-
5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Menyembuhkan Jerawat, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
7 Cushion Lokal Harga Mulai Rp60 Ribu: Tahan Lama dan Minim Oksidasi, Pas untuk Makeup Konser
-
5 Sepatu Alternatif Docmart yang Stylish dan Empuk, Harga Mulai Rp200 Ribuan
-
Promo Superindo Hari Ini 2 November 2025: Diskon 50% dari Sosis hingga Deterjen
-
5 Rekomendasi Foundation Lokal Mulai Rp65 Ribu yang Tahan Lama, Cocok Banget untuk Makeup Wisuda!
-
5 Liptint Tahan Lama Terbaik untuk Bibir Hitam, Ada Kelebihan vs Kekurangannya