Suara.com - Salah satu tantangan bagi pemilik kulit wajah berminyak adalah memilih jenis bedak. Banyak orang menyarankan agar memilih bedak tabur untuk kulit berminyak yang telah diformulasikan khusus.
Tidak hanya menyerap minyak berlebih, beberapa produk bedak tabur juga dapat menutrisi kulit dan membuatnya tetap terhidrasi. Berikut, 7 rekomendasi bedak tabur untuk kulit berminyak.
1. Looke Holy Smooth & Blur Loose Powder - Mulai Rp170.000
Rekomendasi bedak tabur lokal untuk kulit berminyak pertama hadir dari Looke. Dengan partikel kecil-kecil yang sangat halus, membuatnya bisa menyamarkan pori-pori dan kerut wajah.
Hasil akhir dari Looke Holy Smooth ini matte namun tidak membuat kulit terlihat kering atau pecah saat digunakan lama.
2. Wardah Acne Face Powder - Mulai Rp37.000
Tidak hanya kulit berminyak, Wardah Acne Face Powder juga cocok untuk kulit berjerawat. Dengan kandungan salicylic acid, bedak ini bisa mengatasi masalah komedo, hingga pengangkatan sel kulit mati.
Wardah Acne Face Powder juga dilengkapi witch hazel yang berperan sebagai natural astringent.
3. YOU The Simplicity Perfect Matte Loose Powder - Mulai Rp49.000
Baca Juga: Hendak Menikah? Perhatikan 6 Hal Ini saat Memilih Makeup Pengantin
Bedak tabur dengan hasil akhir matte nan ringan ini sangat cocok buat kamu yang banyak aktivitas, khususnya di luar ruangan. Kemasannya yang berwarna pin membuatnya semakin menarik.
YOU The Simplicity Perfect Matte Loose Powder memiliki empat shade yatu light, natural, beige, dan translucent.
4. Marcks' Loose Powder - Mulai 12.000
Kemasan kuningnya yang melegenda akan membuat siapa pun langsung mengetahui bahwa bedak ini merupakan produk Marcks. Meski harganya relatif murah, bedak tabur ini tetap bisa diandalkan.
Kandungan asam salisilat di dalamnya juga kerap menjadikan bedak satu ini sebagai pengobat jerawat meradang.
5. Make Over Silky Smooth Translucent Powder - Mulai Rp85.000
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis
-
5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
-
Belajar dari Kisah Aurelie Moeremans, Apa Itu Child Grooming dan Bahayanya Pada Anak?
-
5 Sampo Jepang untuk Atasi Rambut Rontok dan Uban Usia 40 Tahun ke Atas