Suara.com - Semakin beragamnya metode perawatan kecantikan, rupanya perempuan Indonesia masih lebih memilih perawatan topikal atau dioleskan ke kulit, dibandingkan injeksi.
Dikatakan dokter spesialis dermatologi, dr. Danar Wicaksono, MSc., Sp.DV sebagian besar perempuan Indonesia, masih memilih teknik perawatan kecantikan dari luar dengan cara topikal atau dioleskan ke kulit.
"Dari kuantitas atau banyaknya orang Indonesia belum berani (tindakan injeksi di klinik), masih banyak yang mengandalkan perawatan di luar yang relatif lebih lama, tapi penelitian terhadap produk luar masih terus menerus dilakukan," ujar dr. Danar dalam acara Wonderly di Sudirman, Jakarta Selatan, Rabu (28/9/2022).
Adapun perawatan kecantikan injeksi atau suntikan ke kulit seperti suntik botox, DNA salmon, filler, dan sebagainya.
Umumnya prosedur injeksi kulit dilakukan dengan cara cairan yang berisi zat jaringan lunak seperti filler untuk menambah kepadatan, cairan berisi nutrisi seperti vitamin dimasukan langsung ke jaringan kulit wajah dengan cara disuntik.
Lebih lanjut dr. Danar mengatakan tren perawatan kecantikan di Indonesia memiliki 2 negara sebagai kiblat, yakni Thailand dan Korea.
Ini karena adanya anggapan kulit masyarakat Indonesia serupa dengan masyarakat di kedua negara tersebut.
Khusus untuk perawatan kulit yang umumnya dilakukan di klinik kecantikan meliputi ultherapy, facial wajah, salmon injeksi, diamond peel atau peeling menggunakan batu berlian, hingga injeksi vitamin C.
Baca Juga: 5 Manfaat Minyak Bunga Matahari untuk Perawatan Kulit, Salah Satunya Bantu Sembuhkan Luka
Berita Terkait
-
Wajib Tahu! 4 Sunscreen Ampuh Lawan Polusi Urban Bikin Wajah Auto Glowing Tanpa Flek
-
Pentingnya Memilih Klinik Kecantikan yang Terpercaya: Belajar dari Kiprah Widya Esthetic Clinic
-
8 Perawatan Kecantikan untuk Calon Pengantin, Biar Makin Glowing di Hari H
-
Kenali Jenis Kulit: Tips Dokter Kulit untuk Mendapatkan Hasil Perawatan Ideal
-
10 Tren Bahan Skincare yang Populer Selama 2025, Vitamin C Tak Lekang Waktu
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
7 Rekomendasi Warung Selat Solo Legendaris, Rasa Otentik Sejak Tahun 70-an
-
4 Sunscreen Terbaik dengan SPF 100 yang Ampuh Blokir Sinar UV
-
Literasi Keuangan untuk Gen Z di Kampus: Bekal Wajib di Tengah Maraknya Layanan Finansial Digital
-
7 Sunscreen Paling Murah dengan Efek Mencerahkan, Kulit Kusam Teratasi
-
Era Baru Makeup Flawless: Saat Riasan Tak Hanya Mempercantik, Tapi Juga Merawat Kulit
-
Terpopuler: Beda Silsilah Keluarga 'Dua' Raja Solo hingga 5 Dosa Habib Bahar bin Smith
-
Panduan Memilih Sepatu Terbaik di Wedding Season: Tampil Stylish Tanpa Mengorbankan Kenyamanan
-
Kulitmu Punya Cerita: Intip Pameran Seni 'Museum of Speaking Skin' yang Bikin Terpukau
-
5 Sepatu Lokal Mirip New Balance 574, Harga Cocok untuk Budget Terbatas
-
7 Moisturizer untuk Usia 40 Tahun ke Atas di Indomaret, Best Anti Aging!