Suara.com - Ramalan zodiak di bulan baru tentu menarik untuk diikuti. Pasalnya setiap zodiak memiliki peruntungan yang berbeda satu sama lain.
Di antara banyak keberuntungan yang menghampiri bulan Oktober 2022 ini, sayangnya beberapa zodiak yang tidak bisa menikmatinya. Mereka justru harus memberanikan diri dan berhati-hati lantaran bulan ini jadi momen kurang menguntungkan.
Tidak hanya satu, setidaknya terdapat 3 zodiak paling sial di bulan Oktober ini. Melansir dari laman Elite Daily, berikut daftarnya!
Taurus
Menempati daftar pertama, Oktober menjadi bulan yang kurang menyenangkan bagi Taurus. Kamu harus mulai belajar memprioritaskan kegiatan agar tidak kewalahan.
Ingat, bahwa tidak semua hal yang menarik minatmu harus dilakukan saat itu juga. Alih-alih mendapatkan hasil yang baik, fokusmu justru terpecah.
Pada akhirnya kamu akan kelelahan baik secara mental maupun fisik dan berimbas pada produktifitas yang menurun drastis.
Scorpio
Berada di posisi kedua, bulan ini Scorpio akan diajak untuk lebih mengenali diri sendiri. Energi yang berkurang akan membuatmu lebih pendiam dari biasanya.
Baca Juga: Punya Jadwal Tidur Buruk, 4 Zodiak Ini Paling Mungkin Menderita Insomnia
Jika tidak terbiasa, kamu mungkin mengalami guncangan mental. Pasalnya kamu akan kesulitan untuk menceritakan keresahan dan beban yang dibawa.
Bertahanlah setidaknya hingga pertengahan bulan. Keadaan ini perlahan akan membaik di akhir bulan.
Pisces
Di posisi terakhir, ada Pisces yang harus belajar untuk membuat batasan dengan orang lain bulan ini. Menjadi seorang people pleaser rupanya memberikan dampak negatif yang tidak main-main.
Bahkan beberapa kebaikan yang kamu berikan justru bisa dibalas dengan hal tidak terduga yang melukai. Selain itu, mengurus orang lain membuat urusan personalmu ketetran.
Nah itu dia beberapa zodiak yang harus mengalami nasib kurang beruntung bulan ini. Cobalah untuk berhati-hati!
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
Terkini
-
5 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 Buat Cegah Flek Hitam di Usia 30
-
Mau Beli Hijab Baru? Kenali Dulu 5 Jenis Kain yang Paling Populer Ini
-
3 Shio Paling Beruntung Besok 7 November 2025, Cek Nomor Hokinya!
-
5 Moisturizer Non-Comedogenic untuk Acne Prone Skin, Bebas Clog Kulit Tetap Lembap
-
Tema dan Link Downlod Logo Resmi Hari Pahlawan 2025, Lengkap dengan Makna dan Filosofinya
-
10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
-
6 Rekomendasi Serum Retinol untuk Pekerja Malam, Lawan Penuaan Meski Kurang Tidur
-
Cara Mudah Cek BPOM Kosmetik Pakai Barcode, Pastikan Produkmu Aman dan Asli!
-
8 Bahan Berbahaya dalam Kosmetik Temuan BPOM: Dari Merkuri hingga Pewarna Karsinogenik
-
Apakah Sunscreen Bisa Menghilangkan Flek Hitam? Ini 5 Rekomendasi yang Punya Kandungan Pencerah