Suara.com - Menggemaskan dan punya paras jelita, tak heran jika putri pertama Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar yakni Ameena kerap disorot publik.
Sedihnya, sebab cuaca yang tak menentu Ameena sempat mengalami demam dan muntah seharian.
Tentu saja, keluarga panik ketika mendapati Ameena sakit demam dan muntah usai minum obat.
Melalui kanal YouTube AH, Aurel, Atta hingga sang nenek yakni Krisdayanti terlihat panik dan mencoba berbagai cara agar panas Ameena cepat mereda.
"Jadi semalem Ameena panas, sampai berapa sus? 37 derajat ya?"tanya Atta saat menemani buah hatinya di ruang tamu.
Aurel dan Atta juga terlihat sempat menelpon Ashanty untuk memberikan kabar mengenai kondisi cucunya tersebut.
"Bun sakit bun, Ameena demam, flu batuk bun, hidungnya meler,"ungkap Atta kepada Ashanty.
"Tadi subuh panas sampai 38 derajat bun, tadi udah chat dokter katanya kalau flu dikasih Sterimar karena masih ASI, kalau panas dikasih Tempra,"imbuh Aurel.
Ashanty yang mendengar kabar tersebut ikut panik dan mencoba menghubungi dokter lain untuk mendapatkan saran mengenai kondisi Ameena.
Baca Juga: Hingga September, Ratusan Kasus DBD Terjadi di Kutim , 1 Orang Meninggal Dunia
Setelah Ashanty, keduanya juga mengabari Krisdayanti. Ternyata, Krisdayanti sudah mendengar kabar tersebut lantas bergegas menuju rumah Ameena dan Atta untuk menengok sang cucu.
Tiba di rumah Atta dan Aurel, Krisdayanti bergegas ke kamar untuk menemani dan menghibur sang cucu.
Masih lengkap berseragam batik, Krisdayanti dengan lembut mengusap wajah Ameena dan menggendongnya.
Tak berselang lama, Atta dan Aurel membawa sang buah hati ke rumah sakit untuk melakukan cek terkait kondisi Ameena dengan dokter.
Lalu sebenarnya, apa pertolongan pertama saat anak panas yang harus dilakukan ketika buah hati demam?
Dihimpun dari laman Alodokter, demam jadi pertanda bahwa tubuh bayi tengah melawan infeksi atau penyakit.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
7 Rekomendasi Warung Selat Solo Legendaris, Rasa Otentik Sejak Tahun 70-an
-
4 Sunscreen Terbaik dengan SPF 100 yang Ampuh Blokir Sinar UV
-
Literasi Keuangan untuk Gen Z di Kampus: Bekal Wajib di Tengah Maraknya Layanan Finansial Digital
-
7 Sunscreen Paling Murah dengan Efek Mencerahkan, Kulit Kusam Teratasi
-
Era Baru Makeup Flawless: Saat Riasan Tak Hanya Mempercantik, Tapi Juga Merawat Kulit
-
Terpopuler: Beda Silsilah Keluarga 'Dua' Raja Solo hingga 5 Dosa Habib Bahar bin Smith
-
Panduan Memilih Sepatu Terbaik di Wedding Season: Tampil Stylish Tanpa Mengorbankan Kenyamanan
-
Kulitmu Punya Cerita: Intip Pameran Seni 'Museum of Speaking Skin' yang Bikin Terpukau
-
5 Sepatu Lokal Mirip New Balance 574, Harga Cocok untuk Budget Terbatas
-
7 Moisturizer untuk Usia 40 Tahun ke Atas di Indomaret, Best Anti Aging!