Suara.com - Nama Kiky Saputri sepertinya sudah sangat populer dari sekian banyak komika. Ia dikenal sebagai komika yang suka me-roasting orang-orang ternama seperti Raffi Ahmad hingga para menteri.
Selain jago melucu, gaya busana komika kelahiran 1993 ini juga kerap kali menjadi sorotan. Kiki Saputri juga sering terlihat mengenakan baju seksi dan elegan.
Baru-baru ini, Kiky Saputri kembali bikin heboh publik gegara cosplay sebagai sosok yang sedang viral. Belum lama ini, publik sedang diramaikan oleh huru-hara video syur dari seseorang yang memakai kebaya merah.
Bukan Kiky Saputri namanya jika tak ikut membuat lelucon isu tersebut. Ia mengunggah potretnya melalui akun Instagram pribadinya dengan mengenakan kebaya warna merah.
Potret itu menunjukkan Kiky Saputri yang tengah duduk anggun dalam balutan kebaya. Model kebayanya pun terlihat klasik dan sedikit nerawang. Maka dari itu, ia juga memadukannnya dengan inner warna senada.
Kebaya atasannya itu kemudian dicocokkan dengan rok batik di bawah lutut. Untuk mempertegas penampilannya dalam balutan kebaya, ia juga menata gaya rambut blondenya dengan disanggul.
Ekspresi wajah sangar Kiky Saputri sangat selaras. Cara duduk dengan kedua tangan tertumpuk di atas lutut juga membuat dirinya tampak lebih anggun dan elegan.
Unggahan potret itu lantas menarik perhatian para warganet. Tak sedikit juga warganet yang memuji penampilan Kiky Saputri itu.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!