Suara.com - Membeli hadiah pernikahan untuk pengantin baru bukanlah sesuatu yang mudah untuk dilakukan. Mengingat, setiap orang memiliki kesukaan dan selera yang berbeda. Nah jika kamu sedang mencari rekomendasi kado pernikahan, daftar ini mungkin bisa membantu.
Kado pernikahan yang praktis atau yang berhubungan dengan barang-barang rumah tangga boleh jadi merupakan pilihan yang tak pernah gagal. Tapi tak ada salahnya untuk memberikan sesuatu yang membantu pasangan menciptakan kenangan bersama, seperti buku masak untuk makan malam yang romantis di rumah atau jurnal dengan ide kencan.
Nah, berikut adalah beberapa rekomendasi kado pernikahan yang mungkin bisa menjadi inspirasimu.
1. Album Foto Pernikahan
Meski saat ini segala sesuatunya sudah bisa disimpan secara online, namun memberi album foto pernikahan bisa sangat berkesan bagi mereka. Mereka bisa meletakkan foto-foto Hari Besar mereka, dan menghiasnya secara bersama-sama yang menambah keromantisan, juga kedekatan.
2. Mesin Kopi
Jika kamu tahu pasangan ini benar-benar pecinta kopi, tak ada yang lebih sempurna daripada pembuat espresso yang apik. Pilih desain yang estetik untuk mengubah dapur menjadi bar espresso canggih yang mewah.
3. Robes (Jubah Handuk) pasangan
Memberikan robes pasangan yang disesuaikan untuk mereka, akan sangat berguna untuk pengantin baru. Ini akan membuat mereka merasa seperti mereka menjalani mimpi romantis terbaik mereka.
Baca Juga: 5 Ide Kado untuk Hari Ayah Nasional 2022, Mulai Dari Termurah Hingga Paling Mahal
4. Set Pisau Unik
Untuk pasangan muda, melengkapi perlengkapan dapur mereka dengan pisau yang berdesain unik akan sangat bagus. Siapa tahu ini dapat mengubah keterampilan dapur mereka.
5. Koper Untuk Bulan Madu
Satu set koper yang praktis dan bagus adalah kebutuhan yang sering diabaikan. Padahao ini akan sangat luar biasa untuk digunakan pasangan pergi berbulan madu (atau petualangan apa pun yang mungkin dibawa oleh pernikahan mereka).
6. Robot Vacuum
Vakum yang mudah digunakan ini adalah hal yang sangat dibutuhkan untuk menjaga kewarasan pengangin baru dalam membersihkan rumah. Daripada memperdebatkan siapa yang harus membersihkan lantai, cukup ketuk "bersihkan" pada aplikasi dan itu akan membereskan semuanya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
Terkini
-
Berapa SPF Sunscreen yang Aman untuk Remaja? Ini 5 Pilihan Murah yang Worth It Dicoba
-
Penghasilan YouTube Nessie Judge, Dikecam Netizen Jepang Buntut Pajang Foto Junko Furuta
-
Ramalan Zodiak 6 November 2025: Keuangan, Keberuntungan, dan Energi Emosional
-
Lipstik Tahan Lama Merek Apa? Ini 7 Rekomendasi buat Usia 40 Tahun ke Atas
-
5 Shio Beruntung di Initiate Day 6 November 2025, Termasuk Shio Kamu?
-
Daftar Skincare Berbahaya Temuan Terbaru BPOM, Mengandung Merkuri hingga Hidrokuinon
-
5 Strategi Berlibur ke Bali dari Jakarta dengan Lebih Hemat
-
Ramalan Zodiak Sagitarius di Bulan November 2025: Hoki Tapi Perlu Hati-hati
-
5 Rekomendasi Jam Tangan Lokal untuk Wanita, Desain Elegan dan Timeless
-
12 Keajaiban Wisata Sulawesi Bikin Takjub: Dasar Laut hingga Puncak Gunung