Suara.com - Nia Ramadhani berhasil membuat fokus netizen beralih karena mengunggah foto lengan berotot, dengan tato sayap di bagian punggung. Tapi sebenarnya apa sih makna tato sayap yang dilukis seseorang?
Potret Nia Ramadhani menggunakan busana gym serba hitam, dengan bahu terbuka karena ia menggunakan sport bra. Terlihat pula ia asik mengangkat barbel yang diangkat masing-masing lengannya.
Selain itu terlihat juga tubuh ibu dua anak itu penuh keringat di bagian punggung. Untuk memantau kondisi tubuhnya ia juga menggunakan smart watch, lengkap dengan sarung tangan, mencegah lecet di pegelangan tangan karena mengangkat barbel dan beban tubuh.
"Coba tebak aku butuh berapa lama sampai buat ototnya bisa beneran jadi. Nggak cuma kaya becanda gini doang," tulis Nia dalam captionnya dikutip suara.com, Kamis (26/1/2023).
Sementara itu mengutip Tattoseo, sayap yang dilukis dalam sebuah tato melambangkan sebuah kebebasan kemampuan untuk membebaskan diri dari belenggu apa pun yang menahan atau mengikatnya.
Sayap merupakan gambar tato yang paling populer di dunia, dan umumnya orang akan menggunakan tato sayap jika ingin melewati sesuatu yang telah menahannya sementara waktu. Atau orang itu berharap ingin bebas melakukan apa yang benar-benar ingin dilakukan dengan hidupnya.
Selain itu sayap juga tanda dari terbang, dan jadi simbol sesuatu yang tidak mampu dilakukan manusia dan oleh karena itu menjadi simbol harapan, pada sesuatu yang lebih besar dari kehidupan.
Jadi kesimpulannya saat seseorang membuat tato sayap maka mereka ingin berbuat sesuatu yang lebih baik dari pencapaian sebelumnya. Termasuk juga saat orang itu ingin melakukan sesuatu di luar norma kebiasaan, sehingga bisa membanggakannya di usia tua nanti.
Baca Juga: Gengsi, Pendakwah Preman Ini Pakai Tato Sampai Wajah Dan Bagian Tubuh Ini
Berita Terkait
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
Pilihan
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
Terkini
-
Terpopuler: Ranking Kampus Gibran di Dunia Terungkap, Pemilik Akun Bjorka Dibekuk Polisi
-
Siap-Siap, Festival Gaya Hidup Terbesar Jakarta Bakal Hadir: Ada 700+ Tenant dan Bintang K-Pop!
-
Terpesona Talenta Generasi Muda, Addie MS Gaet Cicit WR Supratman Dalam Konser Simfoni
-
Tren Baru Asuransi: Program Loyalitas Jadi Daya Tarik, Tawarkan Medical Check-up Gratis
-
Rahasia Cari Tiket Pesawat Murah: Trik Jitu Menggunakan Google Flights
-
6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
-
10 Produk Makeup Musim Semi 2025 yang Akan Mengubah Riasan Anda
-
5 Destinasi yang Wajib Dikunjungi: Pengalaman Budaya Internasional yang Mengubah Hidup
-
Situs dan Data yang Diretas Hacker Bjorka: Alamat Pejabat hingga KPU Jadi Korban
-
Hacker "Bjorka" Asal Mana? Diduga Sudah Ditangkap Polisi, Sempat Dikira Orang Polandia