Suara.com - Anya Geraldine akhir-akhir ini terlihat berlibur ke Singapura. Melalui akun Instagram pribadinya, Anya Geraldine kerap membagikan aktivitas yang dilakukannya selama berada di Singapura.
Baru-baru ini, ia kembali mengunggah potret dirinya selama liburan di Singapura. Anya Geraldine membagikan beberapa potret, baik saat berpose di tengah jalan maupun saat sedang menikmati makanan di sana.
"SG dump," tulis Anya Geraldine dalam caption unggahannya, Sabtu (4/2/2023).
Pada potret yang dibagikannya, terlihat Anya Geraldine hoodie crop top berwarna biru dongker. Penampilannya itu dilengkapi dengan ripped jeans biru cerah serta tas putih.
Anya berpose dengan tubuh yang menghadap ke depan sambil kepala menengok ke arah kamera. Ia juga terlihat memakai payung sevab situasi yang hujan.
Potret lainnya memperlihatkan Anya Geraldine yang sedang berjalan santai tanpa payung. Namun, ia terlihat mengenakan kupluk hoodie hang dipakainya itu.
Foto lainnya memperlihatkan Anya Geraldine dengan berpose menghadap ke depan. Potret tersebut memperlihatkan perut rata Anya Geraldine yang terekspos karena hoodie crop topnya.
Pada potret menghadap depan ini, juga terlihat paha Anya Geraldine dari ripped jeans yang dikenakannya itu. Dengan pose menyilangkan kaki, Anya Geraldine terlihat memegang payung.
Tidak hanya pose memakai hoodie, dalam potret lainnya, Anya Geraldine terlihat mengenakan crop top dengan kemeja warna putih senada. Memakai jeans, Anya Geraldine juga melengkapi gayanya dengan tas cantik. Penampilannya itu juga semakin keren dengan kacamata hitam yang dipakainya.
Baca Juga: Super Seru dan Stylish, Intip 5 Potret Liburan Ayu Ting Ting di Eropa Bareng Anak
Dengan outfit yang sama, pada potret lainnya, Anya Geraldine jug mengunggah foto selfienya. Beberapa foto lainnya pun memperlihatkan potret makanan yang disantapnya selama di Singapura.
Unggahannya itu langsung menarik banyak perhatian warganet. Beberapa warganet terlihat memberikan komentar lucu, bahkan ada yang memperingatkannya agar tidak meriang karena kehujanan. Beberapa lainnya, berkomentar mengenai kecantikan kekasih Nadhif Zainuddin ini.
"Awas meriang ya sayang," komentar salah seorang warganet.
"Gak ngerti lagi kenapa cakep banget," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
"Mau bilang cantik banget Kak Anya Geraldine, cuma takut ketahuan bini," komentar warganet lainnya.
"Aku iri melihat kecantikanmu, Mbak," sahut warganet lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- 5 HP RAM 8 GB Paling Murah Cocok untuk Gamer dan Multitasking Berat
Pilihan
-
Indonesia Ngebut Kejar Tarif Nol Persen dari AS, Bidik Kelapa Sawit Hingga Karet!
-
Prabowo Turun Gunung Bereskan Polemik Utang Whoosh
-
Jokowi Klaim Proyek Whoosh Investasi Sosial, Tapi Dinikmati Kelas Atas
-
Barcelona Bakal Kirim Orang Pantau Laga Timnas Indonesia di Piala Dunia U-172025
-
Menkeu Purbaya Pamer Topi '8%' Sambil Lempar Bola Panas: Target Presiden, Bukan Saya!
Terkini
-
Retinol yang Bagus untuk Pemula Merek Apa? Ini 5 Rekomendasinya
-
6 Sunscreen SPF 30 yang Ideal untuk Usia 40 Tahun, Atasi Flek Hitam dan Garis Halus
-
5 Skincare Apotek untuk Mencerahkan Kulit, Glowing Tanpa Harus ke Klinik
-
3 Pilihan Moisturizer untuk Kulit Berminyak dan Berjerawat, Kandungan Lengkap Harga Murah
-
5 Shio yang Kurang Beruntung Selama November 2025, Begini Cara Menghadapinya
-
Rejuran S Bantu Wulan Guritno Atasi Bopeng, Terungkap dalam Insecurity Uncovered Zap Premiere
-
TikTok Shop by Tokopedia Dukung Brand Lokal Bersinar di Jakarta Fashion Week 2026
-
8 Fakta Perjalanan Cinta Deddy Corbuzier & Sabrina Chairunnisa: Nikah di Tanggal Cantik, Kini Cerai
-
5 Rekomendasi Tone Up Cream yang Harganya Affordable untuk Mencerahkan Kulit Wajah
-
5 Parfum dengan Wangi Horor, Cocok Dipakai saat Halloween