Suara.com - Selalu ada untuk pasangan adalah hal yang wajib diusahakan setiap orang. Hal ini berlaku untuk setiap aspek, termasuk urusan ranjang dan seks. Kecenderungan tersebut bisa dikaitkan dengan zodiak pasangan. Bagaimana cara memuaskan wanita Sagittarius saat bercinta?
Beberapa cara dapat dilakukan. Ada sejumlah hal juga yang Anda wajib ketahui agar kepuasan dapat diberikan pada wanita Sagittarius ini. Dirangkum dari berbagai sumber, berikut beberapa di antaranya.
1. Jangan Lupa Hadirkan Tawa
Terdengar aneh? Nyatanya, wanita Sagitarius justru hadirnya tawa ketika berhubungan membuat suasana makin intim dan hangat. Jika memiliki pasangan wanita Sagitarius, Anda perlu cermat dalam mencari celah untuk memasukkan humor ketika berhubungan.
Nikmati momen santai dan tempo yang tidak terburu-buru saat berhubungan. Komunikasikan apa yang Anda inginkan. Sagittarius cenderung menjadi pihak yang gemar 'memberi', jadi pastikan si dia tahu apa yang Anda mau.
2. Hindari BDSM
Sagittarius adalah penikmat proses. Lakukan perlahan dengan cara yang Anda dan pasangan setujui, tapi ingat untuk menjauhi BDSM.
Hubungan yang bebas dan santai menjadi apa yang disukainya, bukan justru terikat dan penuh aturan seperti yang mungkin diterapkan ketika Anda lebih suka BDSM. Ingat, kompromikan semua. Ini adalah soal kepuasan bersama.
3. Semua adalah Proses
Baca Juga: 7 Cara Memuaskan Pria Capricorn di Ranjang, Jangan Kebanyakan Coba-Coba Gaya Seks
Seperti yang disinggung pada poin kedua, Sagittarius menyukai proses yang menyenangkan. Wanita Sagitarius cenderung tidak terburu-buru dan berusaha membuat setiap detik saat berhubungan seks menjadi hal yang berkesan.
Mereka justru terkadang tidak mencari akhir dari sesi menyenangkan ini. Jadi, diperlukan kekuatan fisik dan daya tahan yang baik untuk mengimbanginya.
4. Gunakan Posisi Favorit
Setiap orang akan memiliki preferensi masing-masing untuk posisi favorit mereka. Bagi Sagittarius, posisi doggy style menjadi preferensi umum yang dimiliki. Posisi ini tidak membosankan, tapi tidak memerlukan manuver yang berlebihan. Posisi lain yang menjadi preferensinya adalah cowgirl dengan tempo yang lembut atau sedikit kasar.
5. Eksplorasi
Wanita dengan zodiak Sagitarius juga suka melakukan eksplorasi. Mereka gemar mencari pengalaman baru dan mempelajari hal yang tidak mereka tahu sebelumnya. Jadi, jangan ragu untuk mencoba hal-hal baru bersama pasangan Sagittarius Anda, ya!
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi
-
3 Lipstik Viva Mulai Rp18 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Tampak Awet Muda
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
4 Sabun Cuci Muka untuk Membantu Mengencangkan Kulit Usia 40 Tahun ke Atas
-
Mengenal Susu Peptibren untuk Pasien Stroke, Lengkap dengan Cara Penyajian yang Benar
-
7 Rekomendasi Sampo Non SLS di Alfamart agar Rambut Halus Berkilau
-
Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
-
4 Sepatu Lari Hoka Selain Clifton yang Nyaman dan Responsif untuk Berbagai Kebutuhan
-
Kekayaan Tommy Soeharto dan Tata Cahyani, Kompak Nikahkan Darma Mangkuluhur