Suara.com - Rumah tangga Arya Saloka dan Putri Anne sedang ramai diperbincangkan publik. Keduanya yang kini sudah jarang tampil bersama membuat warganet berspekulasi hubungan keduanya sedang merenggang.
Akun Instagram lambe__danu berbagi ulang unggahan Instastory Arya Saloka dan Putri Anne. Dalam foto yang dibagikan, terlihat Putri Anne tengah merayakan ulang tahun ke 33 bersama kerabat dan teman-temannya.
Mereka makan bersama dalam perayaan ulang tahun itu. Namun, Arya Saloka justru sama sekali tak terlihat dalam foto bersama itu.
Sedangkan di Instastory Arya Saloka, pemeran Aldebaran di sinetron 'Ikatan Cinta' ini justru sedang pergi ke restoran milik Babe Cabita. Ia mempromosikan restoran tersebut lewat unggahan tersebut.
"Lagi di 'Dadar Beredar'-nya Babe. Ini ada juru masaknya nih," kata Arya Saloka dalam video itu. Ia juga mengajak pengikutnya untuk datang ke restoran yang berlokasi di Sunter, Jakarta Utara itu.
Hal ini kemudian membuat banyak orang penasaran. "Arya nggak ikut ngerayain ulang tahun Anne?" tulis admin di caption unggahan tersebut.
Unggahan ini lantas menarik banyak perhatian warganet. Beragam komentar memenuhi video tersebut.
"Kasihan, lho, Anne. Dia butuh support, siapa nggak stress rumah tangganya berantakan," komentar seorang warganet.
Warganet lain ikut berkomentar. "Coba Mbak Anne speak up terus insight-nya naik. Pasti owner-owner pada bermunculan mau jadiin brand ambassador," ujar warganet ini.
"Fix cerai sih mereka," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Isu keretakan rumah tangga mereka bermula ketika foto dan video kedekatan Arya Saloka dan Amanda Manopo yang sama-sama membintangi sinetron 'Ikatan Cinta' tersebar di media sosial.
Sementara itu, beberapa jam setelah diunggah, foto dan video ini telah disukai oleh ratusan pengguna Instagram.
Berita Terkait
-
Evan Sanders Panik Saat Keceplosan Bahas Rumah Tangga Arya Saloka dan Putri Anne: Semoga Dia Ga Nonton Yah
-
Rayakan Ulang Tahun ke-33 Tanpa Arya Saloka Di Sisi, Putri Anne Sentil soal Perubahan: Harus Merasa Dicintai Tanpa Menjadi Pengemis
-
CEK FAKTA: Arya Saloka Ditemani Kuasa Hukumnya Pulangkan Putri Anne ke Keluarganya
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari yang Empuk dan Ringan untuk Pemula
-
Link Download Logo Hari Guru Nasional 2025 Kemendikdasmen, Versi Berwarna dan Hitam-Putih
-
5 Rekomendasi Warna Lipstik untuk Bibir Pucat agar Tampak Lebih Segar
-
Promo Superindo Hari Ini: Katalog Diskon Terbaru 14-16 November 2025 Minyak hingga Popok
-
Beda Silsilah Keluarga Gusti Purbaya vs KGPH Mangkubumi, Siapa Pantas Jadi Raja Solo?
-
Tema dan Link Download Logo Hari Guru Nasional 2025 Versi Kemenag: Format PNG, JPG dan PDF
-
5 Rekomendasi Cat Rambut untuk Hempaskan Uban Usia 50 Tahun ke Atas
-
4 Adu Potret Gusti Purbaya vs KGPH Mangkubumi: Rebutan Jadi Raja Solo PB XIV
-
5 Rekomendasi Sampo Terbaik untuk Kulit Kepala Dermatitis Seboroik
-
Diam-diam Berjuang Keras, 5 Shio Diprediksi Hoki Besar di Akhir 2025