Suara.com - Banyak orang ingin punya kulit cerah dan sehat. Hingga kini, tak sedikit orang yang masih mencari cara memutihkan putih yang efektif. Salah satu metode yang dapat dilakukan adalah menggunakan whitening body lotion.
Whitening body lotion bermanfaat mengatasi kulit kusam dan flek hitam. Dua masalah kulit ini biasanya membuat seseorang kurang percaya diri dengan penampilannya.
Whitening body lotion juga cocok untuk mereka yang terlalu sering berada di bawah terik sinar matahari. Kulit yang tidak terlindungi bisa terserang radikal bebas, bahkan berisiko memicu kanker.
Rekomendasi Whitening Body Lotion
1. Vaseline Gluta-Hya Serum Burst Lotion Flawless Bright
Produk ini dilengkapi dengan GlutaGlow dan Hyaluron yang diklaim bisa mencerahkan kulit sepuluh kali lebih baik dari vitamin C. Dengan bentuk burst lotion, body lotion ini dapat menyeram ke dalam kulit dan terasa sangat ringan.
2. Nivea Body Lotion UV Extra Whitening SPF 15
Produk ini dilengkapi dengan SPF 15 dan vitamin E yang mampu melindungi kulit dari sinar UV. Nivea Body Lotion UV Extra Whitening SPF 15 terbuat dari ekstrak camu-camu berry yang mengandung vitamin C 50 kali lebih tinggi dari lemon dan bisa merawat kulit dari 10 tanda kulit kusam dan rusak.
3. SOMETHINC Skin Goals Brightening
Baca Juga: Infus Whitening Efektif Memutihkan Kulit, Pahami Dulu Manfaat dan Efek Sampingnya
Produk ini bisa mencerahkan dan mencegah tanda-tanda penuaan. Ada kandungan Triple Powerful Brightening Ingredients yang terdiri dari Alpha Arbutin, Bergamot Oil & Rainbow Algae yang mampu mengatasi kulit kusam.
4. Real White Night Body Serum
Dilengkapi tujuh whitening agent yang mampu mencerahkan kulit, produk ini bisa membersihkan sel kulit mati sekaligus meregenerasi kulit. Real White Night Body Serum digunakan pada malam hari untuk mencerahkan kulit kusam dan gelap secara lebih efektif.
5. Kojie-san Skin Lightening Body Lotion
Ini adalah rekomendasi whitening body lotion berikutnya, Dengan kandungan kojic acid dan SPF 25, selain mencerahkan, sekaligus menjaganya dari efek buruk sinar matahari. Jumlah SPF 25 memungkinkan body lotion ini dapat menyaring sinar UV sampai dengan 96%.
Kontributor : Muhammad Zuhdi Hidayat
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
10 Bedak Padat untuk Tutupi Garis Penuaan Usia 50 Tahun ke Atas
-
Daftar Universitas dengan Jurusan IT Terbaik di Indonesia, PTN dan PTS
-
Dorongan Implementasi Bangunan Hijau untuk Infrastruktur Berkelanjutan di Indonesia
-
Cara Klaim Kacamata Gratis Pakai BPJS Kesehatan, Ini Syarat dan Alurnya
-
7 Barang MR DIY di Bawah Rp50 Ribu yang Cocok Jadi Kado Natal
-
Hubungan Kepemilikan Kucing dengan Kesehatan Mental, Benarkah Bisa Picu Gangguan Skizofrenia?
-
6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
-
Ramalan Zodiak 17 November 2025: Peluang, Cinta, Keberuntungan dan Keuangan Hari Ini
-
10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
-
Adu Pendidikan Gusti Purbaya vs KGPH Mangkubumi yang Berebut Tahta Raja Solo