Suara.com - Pernah gagal membina rumah tangga dengan Niko Al Hakim alias Okin membuat Rachel Vennya lebih selektif dalam menentukan kriteria untuk dijadikan seorang suami.
Pada Denny Sumargo, Rachel Vennya mengungkap jika baginya komunikasi menjadi hal yang penting. Ia ingin bisa bercerita mengenai berbagai hal, bahkan yang terkecil sekali pun.
Jika tidak, kata Rachel, lama-lama kelamaan rasa yang dimiliki akan hilang dan sama-sama saling menjauh.
"Kalau bagi aku iya (penting) karena kita bisa lama-lama menjauh kak. Kalau kita ga sama-sama cerita jadi kayak rumit gitu, tapi kita ga tau satu sama lain sebenernya seperti apa gitu," pungkasnya seperti dikutip akun TikTok @mamanaaltaf, Sabtu (12/8/2023).
Sayangnya, Rachel mengungkap jika sebagian orang tidak menganggap hal tersebut penting. Padahal komunikasi bisa membuat perasaan antara suami istri dan selalu ada.
"Kadang mikirnya cuma ih yamg penting ada dia aja di samping gue tapi kan sebenernya kita butuh komunikasi itu setiap hari untuk menimbulkan cinta itu ada terus," ucapnya.
Komunikasi adalah salah satu kunci terpenting dalam suatu hubungan. Komunikasi diperlukan agar tidak ada salah pengertian antarpasangan yang akan mengakibatkan runtuhnya hubungan.
Sebaliknya, pasangan yang jarang berkomunikasi rentan mengalami konflik sehingga akan menyebabkan keretakan pada hubungan.
Menurut penelitian Anjani dan Lestari pada 2018, apabila konflik diatasi dengan pola komunikasi yang salah, tidak tertutup kemungkinan akan menimbulkan kekerasan psikis.
Baca Juga: Raditya Dika Menang Lomba Lari Estafet: Cinta Laura adalah Kunci
Ada kelebihan dari komunikasi yang baik, di antaranya adalah untuk berbagi perasaan yang dirasakan, pendapat mengenai suatu masalah, dan harapan terkait rencana masa depan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!