Suara.com - Taman bermain jadi salah satu destinasi area terbuka yang diminati wisatawan, terutama oleh anak-anak. Selain adanya arena yang luas, adanya berbagai macam wahana juga jadi daya tarik tersendiri.
Menyadari potensi tersebut, tak heran kalau Jungleland Adventure Themepark di wilayah Sentul Nirwana sampai menghadirkan delapan wahana baru hanya dalam satu tahun. Mulai dari mendayung perahu canoe di sungai buatan sampai waterpark seru untuk anak-anak.
“Ketika semakin banyaknya tempat-tempat wisata yang bermunculan dan pergeseran perilaku masyarakat dalam menghabiskan waktu liburannya, Jungleland Adventure Themepark dengan landscape nature-nya yang sangat kental, terus melakukan inovasi dan mengakomodir kebutuhan tersebut dengan menghadirkan berbagai model wahana baru," kata Direktur Utama PT. Jungleland Asia Resza Adikreshna dalam siaran persnya, Kamis (10/8/2023).
Resza juga memberikan sedikit bocoran kalau dalam waktu dekat akan ada dua wahana disediakan.
“Saya kasih sedikit bocoran ya, saat ini kami sedang mengembangkan dua wahana baru yang akan kami namakan Jungle Snow, tempat seru bermain salju dan Tropicana, relax corner dengan konsep tropical breeze," kata Resza.
Sementara itu, berikut delapan wahana baru yang hadir di Jungleland Adventure Themepark, bisa jadi pilihan untuk liburan bareng anak-anak.
1. Taman Jepang
Area ini menjadi spot foto tematik yang mengusung konsep taman-taman di Jepang. Wisatawan bisa berfoto dengan mengenakan pakaian dan atribut tradisional Jepang. Sehingga hasil foto jadi terlihat seolah sedang berkunjung ke negeri Sakura.
2. Water Blaster
Baca Juga: 9 Potret Liburan Syahrini di Bali, Harga Hotel Tempat Menginapnya Bikin Geleng Kepala
Waterpark ada di Zona Wateria dengan luas 1.300 meter persegi. Fasilitas yang disediakan mulai dari perosotan, air mancur sampai ember tumpah yang bisa menjadi daya tarik bagi anak-anak. Selagi buah hati asyik bermain air, orang tua bisa bersantai di foodcourt Eateria sambil menikmati beragam kuliner yang lezat.
3. Jungle Mission
Permainan yang penuh tantangan ini juga berada di Zona Wateria. Wisatawan memasuki ruangan gelap yang dihadapannya penuh dengan rentetan laser. Pengunjung harus bisa melewati setiap tantangan tanpa terkena laser yang dapat memicu pancuran air menjadi aktif.
4. Mirror Trap & Illusion Room
Permainan yang ada di Zona Carnivalia ini berbentuk labirin penuh cermin yang bisa membuat bingung pengunjung untuk mencari jalan keluar. Di dalamnya juga terdapat Illusion Room, tabung yang menguji keseimbangan dengan garis-garis lampu kedip yang tentunya juga instagramable.
5. Canoe River
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
Terkini
-
Apa Saja Bahan Bikin Es Gabus? Viral Pedagang di Kemayoran Disebut Jualan Pakai Spons
-
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
-
5 Rekomendasi Sabun Muka Indomaret untuk Atasi Flek Hitam, Cuman Rp20 Ribuan
-
6 Promo Minyak Goreng Alfamart Penyelamat Dompet, Tropical 1,5L Cuma Rp29.900
-
5 Alasan Kenapa Disebut Es Gabus, Jajanan Milenial Mirip Spons yang Terancam Punah
-
Retinol dan Retinoid Apakah Sama? Jangan Asal Pakai, Pahami Perbedaannya
-
Asal Usul Nyadran, Tradisi Masyarakat Jawa yang Masih Lestari Jelang Ramadan
-
15 Ide Hampers Lebaran Unik dan Kreatif dengan Budget Mulai Rp100 Ribuan
-
Doa Berbuka Puasa Qadha Ramadan yang Benar dan Waktu Mustajabnya
-
Lebaran 2026 Hari Apa? Ini Perkiraannya Menurut Kalender Hijriah Kemenag