Suara.com - Ahmad Dhani selama ini punya nama besar di industri musik yang membuat kekayaannya melipah ruah. Ahmad Dhani rupanya memang pernah punya kekayaan sampai ratusan miliar rupiah.
Namun, jumlah itu berkurang drastis ketika mantan suami Maia Estianty itu memutuskan terjun ke politik. Dilansir dari berbagai sumber dikutip, pada tahun 2008, Maia Estianty pernah mengungkapkan kalau kekayaan Ahmad Dhani mencapai kisaran Rp 200 miliar.
Tetapi, ketika memilih untuk terjun ke dunia politik dengan mencalonkan diri sebagai Calon Bupati Bekasi, harta kekayaan Ahmad Dhani turun drastis. Terlebih, ketika dia tersandung kasus hukum dan harus dipenjara pada 2018. Selama periode sulit ini, sang istri Mulan Jameela yang menjadi tulang punggung keluarga.
Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini sumber kekayaan Ahmad Dhani yang disebut-sebut pernah tembus Rp 200 miliar.
1. Dewa 19
Sebagai pentolan band Dewa 19, Ahmad Dhani telah meraih kesuksesan besar dalam dunia musik. Dewa 19 adalah salah satu band legendaris Indonesia yang memiliki basis penggemar yang besar. Konser-konser mereka selalu mendatangkan ribuan penonton, dan ini merupakan salah satu sumber pendapatan utama Ahmad Dhani.
2. YouTube
Ahmad Dhani juga aktif sebagai seorang YouTuber dengan saluran VIDEO LEGEND yang memiliki lebih dari 1 juta pelanggan. Dari saluran YouTube ini, Ahmad Dhani dapat menghasilkan pendapatan yang cukup signifikan, dengan perkiraan minimal Rp21 juta per bulan.
3. Bisnis Kuliner
Baca Juga: Video Syur Rebecca Klopper Part 2 Bikin Geger, Verny Hasan Ngamuk ke Denny Sumargo
Rumah milik Ahmad Dhani di Pondok Indah, Jakarta, kini digunakan untuk bisnis kuliner bernama Wisma Dewa19 Restography. Restoran ini pernah viral karena nama-nama menu makanannya yang unik. Bisnis kuliner ini juga menjadi salah satu sumber pendapatan Ahmad Dhani.
4. Bisnis Fashion
Ahmad Dhani memiliki brand pakaian bernama Proshop Original. Brand ini menjual berbagai merchandise Dewa 19 seperti kaos, jaket, tas, dompet, topi, dan sandal dengan harga yang bervariasi.
5. Bisnis Karaoke
Ahmad Dhani memiliki bisnis karaoke yang dikenal dengan nama Masterpiece Family KTV. Meskipun sempat mengalami penutupan sementara akibat pandemi COVID-19, bisnis karaoke ini kini sudah aktif kembali.
6. Manajemen Artis
Berita Terkait
-
Biodata dan Profil Geni Faruk: Ibunda Thariq Halilintar yang Beda Sikap ke Fuji dan Aaliyah Massaid
-
Biodata dan Profil Virly Virginia: Mantan Model Majalah yang Kini Terlibat Kasus Film Porno
-
Biodata dan Profil Jonathan Lansing: Sosok Pendeta Sekaligus Pengusaha yang Digosipkan Akan Nikahi Amanda Manopo
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
6 Rekomendasi Serum Retinol untuk Pekerja Malam, Lawan Penuaan Meski Kurang Tidur
-
Cara Mudah Cek BPOM Kosmetik Pakai Barcode, Pastikan Produkmu Aman dan Asli!
-
8 Bahan Berbahaya dalam Kosmetik Temuan BPOM: Dari Merkuri hingga Pewarna Karsinogenik
-
Apakah Sunscreen Bisa Menghilangkan Flek Hitam? Ini 5 Rekomendasi yang Punya Kandungan Pencerah
-
BPOM Larang 2 Produk Pinkflash Mengandung Pewarna K10 dan Acid Orange, Ini Bahayanya untuk Kesehatan
-
Hari Pahlawan 2025 Jatuh pada Hari Senin, Siswa Libur atau Tidak? Cek Aturan Resminya
-
Kulitmu Masih Muda, Jangan Dibebani! Begini Panduan Skincare Anti Ribet ala Dokter
-
Perjalanan Karier Gubernur Riau Abdul Wahid: Dulu Jadi Cleaning Service, Kini Kena OTT
-
Bagaimana Kisah Junko Furuta? Fotonya Picu Protes Netizen Jepang Usai Dipajang Nessie Judge
-
5 Rekomendasi Sunscreen Ringan, Anti Makeup Longsor untuk Usia 40-an