Suara.com - Komika Bintang Emon dibuat sewot karena pasangan prewedding pakai flare hingga menyebabkan Gunung Bromo kebakaran, menuntut dan menuding petugas lalai.
Profil Bintang Emon banyak dicaritahu publik karena keluhannya yang menyebut pasangan prewedding di Bromo, khususnya sang pengacara tidak punya logika dasar dianggap mewakili kekesalan publik.
Adapun Kuasa Hukum Pasangan Prewedding dan 4 kru wedding organizer (WO), Mustaji mengatakan kebakaran kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS) bukan hanya disebabkan kegiatan prewedding tapi juga ada kesalahan petugas Balai Besar TNBTS.
"Yaitu adanya kelemahan dari petugas TNBTS sendiri. Di mana aturannya dalam pengelolaan wisata ini harus ada pengawalan atau imbauan kepada pengunjung, jadi setelah pengunjung bayar tidak langsung dibiarkan berkeliaran," ujar Mustaji.
Mendengar pernyataan pengacara tersebut, hasilnya Bintang Emon dibuat kesal hingga membuat reels di akun Instagram-nya dengan nada satir karena tidak terima petugas yang sudah berusaha memadamkan api kebakaran, malah dituntut balik ke polisi dan dilaporkan.
"Kenapa nggak dicek pas pintu masuk? Kenapa nggak ditemenin sama petugasnya sampai dalam? Kenapa nggak ada pedoman tertulis? Karena selama ini yang main ke sana punya logika dasar mas-nya ya. Punya common sense," ungkap Bintang Emon menggebu-gebu melansir akun instagram pribadinya, dikutip suara.com, Sabtu (16/9/2023).
"Tumbuh super duper kering jangan kena api kebakaran dia. Sama kayak tangan kita basah, jangan nyabut colokan kesetrum tuh. Kalau di rumah kita nggak ada peraturannya setiap colokan, itu common sense," lanjut Bintang.
Common Sense adalah kemampuan manusia untuk memutuskan tentang realitas konkret alis akal sehat, akal budi, dan nalar wajar yang bakal disadari oleh semua orang secara umum.
Menariknya, bukan kali ini saja Bintang Emon mengkritisi isu sosial atau kebijakan publik yang mempengaruhi kehidupan masyarakat umum. Ia sudah melakukannya sejak lama, bahkan pendapatnya kerap diamini nyaris seluruh anak muda Indonesia.
Baca Juga: Pelaku Kebakaran Bromo Tuntut Balik Pengelola, Bintang Emon Geram: Kalo Mau Nyalahin, Angin Kek
Bila penasaran sosok dan profil Bintang Emon lebih jauh, berikut ini beberapa fakta menariknya yang berhasil dirangkum suara.com:
1. Anak Ke-4 Dari 9 Bersaudara
Bintang emon memiliki nama asli Gusti Muhammad Abdurrahman Bintang Mahaputra. Ia lahir di Kalideres Jakarta pada 5 Mei 1996 merupakan anak ke keempat dari 9 bersaudara.
Bahkan saking banyak jumlah saudaranya, lelaki berusia 27 tahun ini kerap menjadikan keluarganya yang tinggal di Pasar Rebo, sebagai bahan komedi di acara off air hingga kompetisi stasiun televisi.
2. Jebolan Kompetisi Stand Up Comedy
Dalam dunia komedi, nama Bintang Emon sudah tidak asing. Ini karena ia memulai peruntungan di dunia hiburan dengan bergabung di komunitas Stand Up Indo Bandung pada awal 2014.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
5 Body Lotion SPF Tinggi untuk Pria: Tidak Lengket, Cocok Buat Aktivitas Outdoor
-
5 Bedak Padat untuk Kulit Berminyak Usia 40 Tahun ke Atas, Ampuh Samarkan Garis Halus
-
7 Rekomendasi Sepatu Running Anak Lokal: Murah Kualitas Juara, Harga Mulai Rp100 Ribuan
-
5 Bedak Padat Wardah untuk Usia 30 Tahun ke Atas, Kulit Flawless Bebas Cakey
-
5 Cushion untuk Usia 50 Tahun yang Ramah Garis Penuaan
-
Anak Muda Indonesia Ini Tawarkan Model Bisnis Berbasis Kepercayaan dan Data
-
5 Shio Paling Beruntung dan Berlimpah Rezeki Besok 18 November 2025, Termasuk Kamu?
-
10 Bedak Padat untuk Tutupi Garis Penuaan Usia 50 Tahun ke Atas
-
Daftar Universitas dengan Jurusan IT Terbaik di Indonesia, PTN dan PTS
-
Dorongan Implementasi Bangunan Hijau untuk Infrastruktur Berkelanjutan di Indonesia