Suara.com - Belakangan ini, rekam jejak keuta MK Anwar Usman tengah menjadi sorotan publik. Pasalnya, Ketua MK inilah yang memberikan putusan dalam sidang mengenai batas usia Capres-Cawapres 2024.
Diketahui, sembilan Hakim MK (Mahkamah Konstitusi) hari ini (16/10/2023) tengah memimpin sidang putusan tentang batasan usia Capres-Cawapres sesuai Pasal 169 UU Pemilu. Adapun salah satu hakim MK yang sisang yaitu Ketua MK Anwar Usman.
Mungkin masih ada yang belum tahu siapa Ketua MK Anwar Usman. Nah bagi yang penasaran dan ingin mengenal sosoknya, berikut ini profil dan rekam jejak Ketua MK Anwar Usman.
Rekam Jejak Ketua MK Anwar Usman
Anwar Usman merupakan pria yang lahir pada 31 Desember 1956 di Bima, Nusa Tenggara Barat. Itu artinya, saat ini Anwar Usman berusia 67 tahun. Arman memiliki istri bernama Suhada, namun istrinya meninggal dunia pada 26 Februari 2021.
Dari hasil pernikahannya dengan Suhada, Anwar dikaruniai 3 orang anak bernama Sheila Anwar, Kurniati Anwar, dan Khairil Anwar. Pada tahun 2022, Anwar menikah lagi dengan perempuan bernama Idayati, adik kandung dari Presiden Jokowi.
Untuk pendidikannya, Arman pernah sekolah di SD Negeri Bima pada tahun 1969). Lalu Ia melanjutkan sekolahnya di PGAN Bima tahun 1973 dan PGAAN di Bima tahun 1975. Ia juga pernah kuliah di Fakultas Hukum Universitas Islam Jakarta tahun 1984).
Setelah lulus S1, Arman melanjutkan S2 di STIH IBLAM Jakarta pada tahun 2001. Lalu pada tahun 2010, Arman menlanjutkan S3 di UGM. Saat menempuh pendidikan S2, Arman diketahui sudah bekerja sebagai Asisten Hakim Agung.
Jadi pada tahun 1997-2003, Arman pernah bekerja sebagai Asisten Hakim Agung. Lalu pada tahun 2003-2006, Arman pernah menjabat sebagai Kepala Biro Kepegawaian Mahkamah Agung , dan tahun 2005 menjabat sebagai Hakim Pengadilan Tinggi Jakarta .
Baca Juga: Gurita Dinasti Politik Jokowi: Anak, Mantu sampai Ipar Turun Gunung Semua!
Tak berhenti sampai disitu, pada tahun 2011-2026, Arman juga menjabat sebagai Hakim Konstitusi. Lalu pada tahun 2015-2018, Arman menjabat sebagai Wakil Ketua MK. Kemudian pada tahun 2018-2028, Arman menjabat sebagai Ketua MK.
Untuk kekayaannya, menurut data LHKPN per tanggal 31 Desember 2020, jumlah kekayaannya Arman mencapai Rp26,45 miliar. Lalu, per tanggal 31 Desember 2022, kekayaan Arman mengalami kenaikan menjadi Rp33,49 miliar.
Rekam jejak Anwar Usman semakin banyak dicari publik setelah ia menolak gugatan batas usia capres dan cawapres di bawah 40 tahun. Dengan demikian, syarat capres dan cawapres di Pilpres 2024 tetap sama, yakni minimal 40 tahun.
Meski demikian, bakal capres atau cawapres berusia di bawah 40 tahun tetap bisa maju Pilpres 2024 asalkan pernah memenangkan Pilkada. Itu artinya, Gibran Rakabuming Raka, anak dari kakak iparnya bisa maju Pilpres 2024.
Walaupun Gibran berusia di bawah 40 tahun, Gibran sudah memenangkan Pilkada dan menjadi Wali Kota Solo. Jalan Gibran maju menjadi cawapres kini semakin terbuka lebar.
Demikian ulasan mengenai profil dan rekam jejak Ketua MK Anwar Usman yang baru-baru ini tengah jadi perbincangan publik usai memberikan putusan dalam sidang mengenai batasan usia Capres-Cawapres 2024. Semoga informasi ini bermanfaat!
Berita Terkait
-
MK Dituding Ngeprank! Tolak Batas Usia Capres Tapi Kabulkan Syarat Tambahan yang Buka Jalan Gibran
-
Pengagum Gibran Menang Gugatan di MK, Projo Segera Deklarasi Mr. G Jadi Cawapres Prabowo
-
Usai Putusan MK Buka Jalan Gibran Maju Cawapres, Tak Diduga Megawati Wanti-wanti Anggota PDIP
-
Gurita Dinasti Politik Jokowi: Anak, Mantu sampai Ipar Turun Gunung Semua!
-
Beri Dua Pintu Masuk Jadi Dalih MK Bolehkan Kepala Daerah Berusia di Bawah 40 Tahun Jadi Capres-Cawapres
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Alternatif 7 Parfum Mirip Dior Sauvage: Wangi Maskulin, Harga Jauh Lebih Murah
-
Shio Apa yang Paling Hoki Hari Ini 7 Januari 2026? Cek Daftar Lengkapnya
-
5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 40 Tahun dengan Bantalan Empuk yang Nyaman
-
Cara dan Syarat Daftar BPJS Kesehatan untuk Pasien Cuci Darah
-
5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
-
7 Lip Balm untuk Merawat Bibir Pecah-pecah, Ada Kandungan SPF
-
The Westin Surabaya Rilis Perayaan Imlek Termewah: Intip 8 Hidangan Emas Menyambut Tahun Kuda Api
-
3 Waktu Terbaik Menggunakan Air Mawar agar Wajah Tetap Segar, Intip Rekomendasi Produknya
-
5 Sunscreen yang Tidak Perih di Mata saat Terkena Air Wudhu, Aman buat Re-apply
-
5 Kandungan Skincare Wajib untuk Wanita Usia 40 Tahun selain Retinol