Suara.com - Sekelompok yang mengatasnamakan Houthi telah menyumbangkan kekuatan membela Palestina yang tengah bersitegang dengan Israel.
Baru-baru ini, milisi Houthi mulai melancarkan serangan melalui drone ke Israel usaii pasukan Zionis menggempur Gaza pada Selasa (31/10/2023).
Abdelaziz bin Habtour, Perdana Menteri Yaman versi Houthi kepada Al Jazeera mengklaim bahwa pesawat tanpa awak yang mengintai Israel berasal dari Yaman.
Militer Israel mengumumkan pihaknya telah menghalau beberapa drone milik Houthi tersebut kala beroperasi di laut Merah.
Atas keterlibatan mereka dalam konflik Palestina vs Israel, milisi Houthi menjadi pusat perhatian. Publik kini mencari tahu siapakah milisi Houthi tersebut sebenarnya.
Apa itu Houthi?
Houthi merupakan sekelompok militan yang berpusat di Yaman. Adapun nama Houthi dalam bahasa Arab yakni Hutsi.
Mereka mengatasnamakan secara resmi sebagai Ansar Allah atau "Penolong Allah." Gerakan ini muncul di Sa'dah, Yaman Utara pada era 1990.
Tujuan Houthi yakni memerangi pihak Amerika Serikat dan Israel yang mereka nilai sebagai wujud dari imperialisme atau penjajahan era baru. Mereka memiliki kekuatan bersenjata dalam memenuhi tujuan itu.
Baca Juga: Alhamdulillah! 2 Pesawat Hercules TNI Dan Garuda Bersiap Angkut Bantuan Ke Palestina
Beda dengan tentara Yaman
Meski dari Yaman, Houthi bukan tentara Yaman. Mengutip ahli Bruce Riddel, Houthi merupakan tandingan dari Presiden Yaman Ali Abdullah Saleh.
Saleh dituduh membawa Yaman ke pihak Amerika dan Barat. Bahkan, Saleh dituding mengkorupsi uang rakyat Yaman pada saat itu.
Melalui tudingan tersebut, sosok Husain Badruddin al-Hutsi menggerakan beberapa rakyat Yaman untuk memerangi pemerintahan Ali Abdullah Saleh.
Husein sayangnya terbunuh bersama beberapa pengikut setianya kala Saleh memerintahkan penangkapannya. Terbunuhnya Saleh memicu pemberontakan besar-besaran pada 2004 silam.
Saleh kala diwawancarai oleh New York Times menuding bahwa Houthi punya satu persepsi untuk memerangi AS dan Israel yang dituding bersekongkol.
Berita Terkait
-
Makna From the River to The Sea, Slogan Palestina Melawan Penjajahan Israel yang Terus Dikumandangkan
-
31 Produk Make Up dan Kosmetik yang Pro Israel, Terancam Diboikot!
-
Mau Dukung Palestina? JK Ajak Umat Islam Baca Doa Ini
-
Alhamdulillah! 2 Pesawat Hercules TNI Dan Garuda Bersiap Angkut Bantuan Ke Palestina
-
Anies Baswedan Doakan Rakyat Palestina dari Ranah Minang Usai Ziarah ke Makam Syekh Burhanuddin: Semoga Mereka Syahid!
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
-
Purbaya Gregetan Soal Belanja Pemda, Ekonomi 2025 Bisa Rontok
-
Terjerat PKPU dan Terancam Bangkrut, Indofarma PHK Hampir Seluruh Karyawan, Sisa 3 Orang Saja!
-
Penculik Bilqis Sudah Jual 9 Bayi Lewat Media Sosial
Terkini
-
Profil Irene Ursula Owner Somethinc, Sudah Bangun 'Kerajaan' Kecantikan Sejak 2014
-
Resep Semur Telur Kecap Manis: Lezatnya Rasa Tradisi di Setiap Suapan!
-
Profil Sarwo Edhie Wibowo: Mertua SBY yang Diberi Gelar Pahlawan Nasional
-
8 Parfum Cocok untuk Ojol: Awet dan Anti Bau, Bikin Penumpang Auto Kasih Bintang Lima
-
Kuota Penerima Beasiswa LPDP Berkurang Mulai Tahun 2025, Ini Rinciannya
-
5 Eye Cream untuk Mengurangi Mata Panda, Cocok Bagi yang Sering Begadang
-
5 Rekomendasi Serum Antioksidan untuk Lindungi Kulit dari Polusi Bagi Warga Kota Besar
-
5 Rekomendasi Hotel Terbaik di Medan, Lokasi Strategis dan Punya Fasilitas Lengkap
-
Harga Makin Kompetitif Saat Promo 11.11! Ini 3 Rekomendasi Hotel di Yogyakarta Paling Populer
-
7 Rekomendasi Concealer untuk Menutupi Flek Hitam, Wajah Auto Flawless