Suara.com - Seorang pemuda asal Garut, Jawa Barat melakukan 'perlawanan' ke pihak Israel atas penyerangan terhadap Gaza, Palestina. Alih-alih melawan menggunakan kekuatan fisik, sang pemuda mengirim pesan pribadi atau DM ke Instagram Perdana Menteri (PM) Israel, Benjamin Netanyahu.
Pemuda tersebut bahkan tak segan-segan mengancam Netanyahu dan menggunakan sumpah serapah. Aksi lucu si pemuda juga mendapat atensi dari sosok eks penyanyi dan anggota DPR RI, Mulan Jameela yang membagikan video cuplikan DM ke Nentanyahu.
"Bismillahirrahmanirrahim," tulis Mulan di caption video pemuda Garut.
Lantas, siapakah sosok pemuda Garut tersebut? Apa isi pesan yang bernada ancaman itu?
Ini dia sosok pemuda Garut yang DM Netanyahu
Diketahui, bahwa video tersebut berasal dari akun TikTok @dyasgrt.
Melalui akun TikTok dan Instagramnya, si pemuda berasal dari Garut, Jawa Barat. Pemuda tersebut disinyalir bernama Dyas sesuai dengan apa yang tercantum di profil Instagram pribadinya.
Ia juga mencantumkan umurnya yang berada di angka 17 tahun.
Ancam datang ke Israel
Baca Juga: Siapa Pendiri Houthi, Kelompok Asal Yaman yang Berani Serang Militer Israel
Dyas mengirim DM ke Netanyahu yang berisi rekaman suaranya dengan menggunakan Bahasa Sunda. Tak lupa, Dyas mengawali pesannya dengan mengucapkan salam.
"Assalamualaikum, Mang," ujar Dyas.
Dyas kemudian mengecam aksi Netanyahu yang menyerang Palestina serta menyasar anak-anak dan para wanita.
"Aduh parah pisan éta budak leutik kuat ka dipaéhan kitu [Parah banget, itu anak kecil kamu bunuh, dasar!]," teriak Dyas dalam bahasa Sunda.
Lucunya, Dyas mengaku bahwa kala itu ia tengah jatuh sakit.
"Jujur urang keur gering kénéh yeuh, [Jujur, ini saya agak sakit]," kata Dyas.
Berita Terkait
-
Sumbangkan Semua Honor Syuting untuk Warga Gaza, Aldi Taher: Ini Tentang Kemanusiaan
-
Gigih Bela Palestina, Jordi Onsu Marah Dituding Pro Israel Hanya Karena Agamanya
-
Presiden AS Joe Biden Ingin Perang di Gaza Berhenti, Mulai Gerah Kelakuan Israel?
-
Gencar Dukung Palestina, Kartika Putri Sering Dapat Ancaman
-
5 Artis Galang Dana untuk Palestina, Ada yang Jual Barang Preloved
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
Terkini
-
Cristina Macina, Pemimpin Perempuan yang Dorong Masa Depan Pangan Berkelanjutan di Indonesia
-
Transformasi Para Muse Natasha Luxe di Panggung Jakarta Fashion Week 2026
-
Koridor Timur Jakarta Kian Berkembang, Kini Jadi Magnet Investasi Brand Ternama
-
Perubahan Besar Dimulai dari Langkah Kecil: Gaya Hidup Berkelanjutan yang Bisa Dimulai Hari Ini
-
Apakah Semua Produk Wardah Wudhu Friendly? Ini 6 Pilihan Produk yang Aman untuk Muslimah
-
5 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 Buat Cegah Flek Hitam di Usia 30
-
Mau Beli Hijab Baru? Kenali Dulu 5 Jenis Kain yang Paling Populer Ini
-
3 Shio Paling Beruntung Besok 7 November 2025, Cek Nomor Hokinya!
-
5 Moisturizer Non-Comedogenic untuk Acne Prone Skin, Bebas Clog Kulit Tetap Lembap
-
Tema dan Link Downlod Logo Resmi Hari Pahlawan 2025, Lengkap dengan Makna dan Filosofinya