Suara.com - Didiet Maulana menjadi salah satu desainer yang ikut andil di pernikahan Bunga Citra Lestari alias BCL dengan Tiko Aryawardhana.
Didiet menjadi perancang kebaya perniakahan BCL dan Tiko. Hal ini disampaikan Didiet melalui akun Instagram miliknya.
Merancang pakaian BCL dan Tiko, siapa sosok Didiet Maulana?
Profil Didiet Maulana
Didet Maulana sendiri lahir pada 18 Januari 1981. Dia dikenal sebagai perancang busana dan pengusaha. Didiet juga sering kali disebut sebagai maestro tenun ikat dan kebaya.
Didiet sendiri menjadi salah satu desainer muda yang menjadikan kain tenun siap pakai.
Menjadi desainer terkenal rupanya Didiet merupakan lulusan Universitas Parahyangan jurusan Arsitektur.
Karier Didiet
Sebelum menjadi desainer, Didiet sempat menjadi arsitek yang kemudian berbelok ke dunia hiburan dengan menjadi staf talent. Setidaknya selama tiga tahun Didiet Maulana bekerja sebagai direktur asisten artis di MTV Indonesia.
Baca Juga: Pakai Batik, Christian Bautista Hadiri Akad dan Nyanyi di Pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana
Didiet juga pernah bekerja di perusahaan retail yaitu PT. Gilang Agung Perkasa. Didiet sendiri menjabat sebagai sebagai kepala marketing komunikasi selama tujuh tahun. Pada perushaaan tersebut, Didiet akhirnya mengembangkan kemampuan di perancangan busana.
Didiet menapaki karier desainer dan pengusaha dimulai pada tahun 2012. Didiet kemudian membangun perusahaannya sendiri bernama IKAT Indonesia. Perusahaan Didiet terfokus pada busana dengan material tradisional khususnya tenun ikat.
Didiet sendiri mulanya menjalankan bisnisnya di garasi rumah dengan brand Ikat. Didiet yang kenal dengan banyak kalangan artis meminta para koleganya untuk mengenalkan mengenalkan koleksi brand fashion miliknya.
Strategi tersebut yang membuat brand miliknya mulai dikenal publik. Bahkan pada tahun 2021, Didiet mendapat kesempatan membuat kemeja untuk aktor kenamaan Korea Selatan, Songkang.
Didiet sendiri membuat kemeja untuk Songkang dari kain tenun Kediri yang dipadukan dengan batik. Didiet mengerjakan kemeja tersebut selama 1 setengah bulan saja.
Berita Terkait
-
BCL Menikah, Adik Almarhum Ashraf Sinclair Bersyukur Tiko Aryawardhana Bisa Menerima Keluarganya
-
Terungkap Bocoran Harga Venue Pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana di Hotel Amankila Bali
-
Vidi Aldiano Takjub dengan Konsep Pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana Ada Pesta Kembang Api: Sungguh Budget Fantastis
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
7 Sepatu Walking Murah untuk Kaki Lebar: Ada Pilihan Dokter Tirta, Harga Terbaik 2026
-
5 Kulkas 2 Pintu yang Awet dan Hemat Listrik, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Asam Urat Kumat Bikin Nyeri Sendi, Coba Resep Ramuan Daun Kumis Kucing Ini
-
5 Face Wash Mengandung Salicylic Acid, Hempaskan Kulit Berjerawat Membandel
-
2 Cara Merebus Daun Bidara untuk Turunkan Kadar Kolesterol Jahat
-
Shampo Kuda untuk Manusia, Benarkah Aman? Diklaim Ampuh Memanjangkan Rambut
-
Air Fryer Vs Microwave Mana yang Lebih Hemat Listrik? Cek 5 Rekomendasi Watt Rendah
-
4 Fakta Buba Tea Bali yang Viral Jual Matcha Infus, Harga Mulai Rp190 Ribu
-
5 Pilihan Teh Herbal yang Ampuh Turunkan Kadar Kolesterol, Mulai dari Rp20 Ribuan
-
Inspirasi Kado Nikah 2026: Rekomendasi Hadiah Unik yang Berkesan