Suara.com - Belakangan ini nama pesepakbola Asnawi Mangkualam sedang ramai dikaitkan dengan sejumlah selebritis muda. Mulai dari Fujianti Utami Putri alias Fuji, hingga yang terbaru Steffi Zamora.
Tak heran bila latar belakang kedua wanita cantik ini menjadi perbincangan publik, sekaligus memunculkan tanya siapa yang akan lebih dipilih Asnawi, apakah Fuji atau Steffi?
Apalagi karena Fuji dan Steffi bukan berasal dari keluarga sembarangan. Fuji sendiri diketahui masih mempunyai darah bangsawan dari pihak ayahnya, Haji Faisal.
Latar Belakang Keluarga Fuji
Dikutip dari pengakuan Haji Faisal sendiri pada tahun 2021 silam, ayah mertua almarhumah Vanessa Angel itu ternyata memiliki gelar datuk di kampung halamannya di Sumatera Barat.
“Saya ini kebetulan seorang datuk di kampung. Jadi sikap keluarga saya itu sangat ditonton oleh lingkungan. Seorang datuk itu kepala suku di Padang, di Sumatera Barat, Minangkabau,” ungkap Haji Faisal, dikutip dari unggahan akun Instagram @viral62com, Kamis (14/12/2023).
Perkara status datuk ini juga dibenarkan oleh seorang peziarah Vanessa dan almarhum Bibi Andriansyah, Uni Adin. Kala itu dirinya datang bertakziah karena menghormati Haji Faisal sebagai datuk.
“Kalau kenal dekat enggak, cuma karena dia datuk itu memang disegani di Padang. Seseorang yang bergelar datuk itu pasti sudah dipandang bibit, bebet, bobot,” jelas Uni Adin.
Latar Belakang Keluarga Steffi Zamora
Baca Juga: Adabnya di Mall Disindir Sarah Sechan, Total Belanjaan Nagita Slavina Bisa Buat Beli Avanza Baru
Sementara itu, Steffi Zamora berasal dari keluarga blasteran. Aktris cantik kelahiran 15 Desember 2000 ini dilahirkan dari pasangan Michael Stotzel yang merupakan WNA Jerman dan Sapna Husen yang merupakan wanita asal Indramayu, Jawa Barat.
Pemilik nama Stefhanie Zamora Husen ini adalah anak kedua dari tiga bersaudara yang kini aktif berkarier sebagai pemeran dan penyanyi. Steffi berkarier sejak tahun 2012 dengan bergabung di sebuah grup vokal wanita bernama Winxs yang kini berganti nama menjadi Elovii.
Lalu pada tahun 2019, Steffi meluncurkan single solo bertajuk “Kupendam Sendiri”. Namun tampaknya Steffi lebih nyaman mengembangkan kariernya di bidang akting dengan membintangi sejumlah judul film, sinetron, maupun web series.
Berita Terkait
-
Adabnya di Mall Disindir Sarah Sechan, Total Belanjaan Nagita Slavina Bisa Buat Beli Avanza Baru
-
Steffi Zamora Habiskan Rp130 Juta Sebulan, Setara Pendapatan Fuji dalam Sehari
-
Pepet Asnawi Mangkualam, Biaya Hidup Steffi Zamora Dibandingkan dengan Fuji: Kebanting!
-
Digosipkan dengan Fuji, Asnawi Mangkualam dan El Rumi Sama-sama Terjun di Dunia Sepak Bola
-
Dijodohkan dengan Fuji, El Rumi Pernah Singgung Gaji Pemain Bola Kecil, Sindir Asnawi Mangkualam?
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Lokal yang Nyaman untuk Flat Foot, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart