Suara.com - Eca Aura, sosok yang dikabarkan dekat dengan anak capres nomor urut tiga Ganjar Pranowo ini tengah disorot netizen. Pasalnya Eca dan Alam sempat tertangkap kamera sedang makan bersama di sebuah restoran di Jogja.
Pada salah satu unggahan video di sosial media, Alam tampak memperlakukan Eca dengan romantis. Ia terlihat sedang melindungi kepala Eca dengan tangannya saat menuju ke mobil karena diluar sedang hujan. Bahkan, Alam juga membukakan pintu mobil untuk Eca agar
Sebelumnya, kabar tentang kedekatan keduanya sudah tercium sejak beberapa bulan lalu, bermula dari banyaknya momen kebersamaan mereka. Keduanya ini diketahui memiliki hobi dan ketertarikan yang sama pada dunia e-sport. Kedekatannya dengan putra Gubernur Jawa Tengah ini membuat publik ikut penasaran tentang siapa sebenarnya Eca Aura yang disebut merupakan BA tim e-sport.
Profil Singkat Eca Aura
Elsa Japasal atau biasa dikenal dengan panggilan Eca Aura merupakan seorang TikToker sekaligus brand ambassador e-sport dari tim Aura. Gamer ini lahir di Makassar pada 14 November 2001. Usia Eca kini sudah menginjak sudah berusia 22 tahun dan merupakan mantan mahasiswi dari Taylor’s University di Subang Jaya, Malaysia.
Eca adalah anak bungsu dari seorang pengusaha terkenal di Kota Malang, Jawa Timur. Sang ayah diketahui bernama Erwin Japasal, ibunya bernama Verdi Astutik, dan sang kakak bernama Kevin Japasal.
Erwin Japasal merupakan pemilik usaha Royal Group di Malang, sebuah perusahaan dengan tiga jenis bisnis, diantaranya Royal ATK, Royal 360 dan Royal Ole-ole.
Sebagai seorang TikToker dan brand ambassador e-sports kini akun TikTok Eca telah mendapatkan atensi sebanyak 3,1 juta pengikut. Selain itu, wanita yang kerap bertingkah menggemaskan ini juga melebarkan sayapnya sebagai co-host dalam sebuah talkshow bertajuk TALKPOD yang dipandu oleh Indra Jegel dan Surya Insomnia.
Biodata Eca Aura
Baca Juga: Eca Aura Anak Siapa? Sosok Diduga Kekasih Anak Ganjar Pranowo Ternyata Bukan Orang Sembarangan
- Nama asli: Elsa Japasal
- Nama panggung: Eca Aura
- Tempat lahir: Makassar
- Tanggal lahir: 14 November 2001
- Agama: Kristen
- Orang tua: Erwin Japasal dan Verdi Astutik
- Saudara: Kevin Japasal
- Pendidikan: SMA Katolik Rajawali, Taylor’s University
- Pekerjaan: TikTokers, Brand ambassador, Presenter
Itulah biodata dan profil singkat Eca Aura yang telah berhasil dirangkum dari berbagai sumber.
Kontributor : Rishna Maulina Pratama
Berita Terkait
- 
            
              Eca Aura Anak Siapa? Sosok Diduga Kekasih Anak Ganjar Pranowo Ternyata Bukan Orang Sembarangan
- 
            
              Kepergok Bertemu Eca Aura di Jogja, Effort Alam Ganjar Demi Makan Bareng Enggak Main-main
- 
            
              Eca Aura Request Lagu Soal Kencan ke Alam Ganjar, Ini Makna dan Lirik Lagu Nala Karya Tulus
- 
            
              Alam Ganjar Sampaikan Pesannya Menuju Indonesia Emas 2045
- 
            
              Momen Lucu Alam Ganjar Asik Joget Saat Nonton Konser TWICE Bareng Eca Aura, Warganet: Lah Dia Lebih Luwes
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
Pilihan
- 
            
              Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
- 
            
              Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
- 
            
              Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
- 
            
              Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
- 
            
              Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
Terkini
- 
            
              Warna Bisa Ubah Mood Rumah, Ini Tren Baru yang Lagi Jadi Sorotan
- 
            
              5 Merek Kosmetik Ramah Muslimah selain Wardah: Halal dan Aman untuk Kulit Sensitif
- 
            
              5 Rekomendasi Bedak Tabur Untuk Usia 30 Tahun, Bikin Kulit Mulus Seperti Filter IG
- 
            
              5 Day Cream untuk Usia 30 Tahun Keatas yang Bikin Glowing, Bye Kerutan!
- 
            
              Onadio Leonardo Vokalis Band Apa? Ditangkap Kasus Narkoba Barsama Istri
- 
            
              Apakah Hari Pahlawan 10 November Tanggal Merah? Cek Daftar Hari Libur Nasional di Sini
- 
            
              Maluku Harmoni Alam, Laut, dan Budaya yang Memikat Dunia
- 
            
              5 Fakta Menarik RM BTS di Pidato APEC 2025, dari "Bibimbap" hingga Diplomasi Global
- 
            
              5 Sampo untuk Wanita Berhijab, Rambut Bebas Ketombe dan Lepek
- 
            
              Skincare Lokal Terus Berkembang, Inovasi Jadi Kunci di Tengah Tren Kecantikan Modern