Suara.com - Putri DA selangkah lagi menikah dengan Abdul Azis. Sosok mertua Putri DA yang bernama Suci Rahmah turut menjadi sorotan.
Sosok Suci Rahmah menjadi saksi serangkaikan prosesi acara jelang pernikahan Putri DA dan Abdul Aziz. Belum banyak yang tahu, Suci Rahmah hanya memiliki selisih usia 7 tahun dengan Putri DA.
Selengkapnya berikut sosok Suci Rahmah.
1. Istri Crazy Rich
Bernama lengkap Suci Rahmah Indryani, wanita ini ialah istri dari Haji Alwi Ruslan yang tak lain adalah ayah kandung Abdul Aziz.
BACA JUGA: Profil Haji Alwi Ruslan Camer Putri DA
Haji Alwi Ruslan dikenal sebagai pengusaha batu bara dan konstruksi di Kalimantan Timur. Crazy Rich ini dikabarkan menikah tujuh kali dan telah berpisah dengan empat istri sehingga kini tinggal tiga istri.
Suci Rahmah menjadi istri termuda Haji Alwi Ruslan. Keduanya menikah di depan Ka'bah, Mekkah pada 2005. Saat menikah, Suci Rahmah masih berusia 18 tahun sedangkan suaminya berumur 33 tahun.
2. Jebolan KDI
Baca Juga: Apa Pekerjaan Abdul Azis? Calon Suami Putri DA Kasih Uang Panai Rp2 Miliar
Sama seperti Putri DA, Suci Rahmah memiliki ketertarikan di bidang tarik suara. Wanita kelahiran 1997 itu merupakan jebolan ajang pencarian bakat Kontes Dangdut Indonesia (KDI) 2015.
Suci Rahmah yang juga disapa Suci KDI sempat menimba ilmu Universitas Mulawarman. Wanita ini hanya selisih usia 7 tahun dengan calon menantunya Putri DA yang lahir pada 2004.
3. Selebgram dan Pengusaha
Suci Rahmah cukup aktif bermain media sosial. Ia dikenal sebagai selebgram yang kini memiliki 56,2 ribu pengikut di Instagram. Melalui akun Instagramnya @/sucigolekk2, Suci Rahmah kerap membagikan potret kesehariannya.
BACA JUGA: Intip Sumber Kekayaan Gus Kautsar, Ayah Ning Chasna
Dikenal sebagai istri Crazy Rich Kaltim, Suci Rahmah juga memiliki usaha sendiri. Dia menjual produk perawatan kulit dan kecantikan lewat situs e-commerce.
Berita Terkait
-
Koleksi Tas Mewah Suci KDI Istri Ketujuh Calon Mertua Putri DA, Ada yang Full Terbuat dari Emas
-
5 OOTD Hangout ala Putri DA, Dapat Uang Panai Rp 2 Miliar untuk Nikah
-
Putri DA Dapat Uang Panai Rp2 Miliar dari Calon Suami, Semuanya Diletakkan di Atas Nampan
-
Profil Suci KDI, Istri Ketiga Haji Alwi Ruslan Camer Putri DA, Ikut Disorot Gegara Uang Panai Rp2 M
-
Pamer Pengalaman Umrah di Tanah Suci, Sikap Aaliyah Massaid Dibandingkan dengan Fuji
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
5 Sepatu dengan Desain Klasik dan Timeless, Nyaman Maksimal untuk Jalan Kaki
-
5 Bentuk Kacamata yang Cocok untuk Wajah Bulat, Bikin Lebih Tirus dan Tegas
-
Cuma Rp25 Ribuan, 7 Pilihan Lipstik Purbasari untuk Usia 40 Tahun dengan Kulit Sawo Matang
-
Pure Paw Paw untuk Apa Saja? Lebih dari Sekadar Pelembap Bibir, Ini 7 Manfaat Ajaibnya
-
6 Produk Anti Aging Sariayu agar Kulit Kencang dan Cerah, Cocok untuk 40 Tahun ke Atas
-
Urutan 12 Zodiak Paling Rawan Selingkuh, Siapa yang Hobi Permainkan Hati?
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
-
Profil dan Pendidikan Gusti Purbaya, Kukuhkan Diri sebagai Raja Baru Keraton Solo di Usia 22 Tahun