"Kalo Raffi emang udah sering dia unfollow. Nanti di-follow lagi. Mungkin dia kecewa Raffi nggak nyamperin dia. Terus kursi dia dijauhkan dari artis-artis lain," sambung lainnya.
Selain itu pada Selasa (6/1/2024) kemarin, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina membagikan video berjudul "Doa untuk Pemimpin Negeri" yang memperlihatkan sejumlah artis pendukung paslon Prabowo-Gibran. Nikita menjadi salah satu artis yang berada dalam video itu.
Semua artis kompak mengenakan busana berwarna biru muda yang selama ini jadi simbol paslon Prabowo-Gibran.
"Kami semua disini .... Doa Untuk Pemimpin Negeri .... Soon .... #doauntukpemimpinnegeri ( Silahkan Re-post Guys )," tulis akun @raffinagita1717. Diduga para artis pendukung Prabowo Gibran itu akan merilis lagu, sehingga ini juga jadi alasan kemungkinan Nikita meng-follow lagi akun para artis dan Prabowo.
Kontributor : Trias Rohmadoni
Berita Terkait
-
10 Rekomendasi Film Dibintangi Fedi Nuril, Sosok yang Lagi 'Menyala' Ogah Pilih Prabowo
-
Ahok Ngaku Ditawari Jadi Menteri 02, Keponakan Prabowo Malah Ungkap Fakta Lain
-
Detik-Detik Nagita Slavina Enggan Disungkemi Eca Aura, Singgung soal Umur
-
Dukung Prabowo Subianto, Ria Ricis Akui Incar Jabatan Menteri
-
Mengapa Prabowo Tak Manfaatkan Budiman Sudjatmiko untuk Jelaskan Keterlibatannya di Peristiwa 1998?
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
Pengusaha Sebut Ketidakpastian Penetapan UMP Bikin Investor Asing Kabur
Terkini
-
Pinkfong Baby Shark Run 2025 Hyundai dan Dipha Barus: Lebih 1.600 Orang Tua dan Anak Berpartisipasi
-
Apakah Malam Perlu Pakai Sunscreen? Ini Kesalahan yang Sering Dilakukan Banyak Orang
-
5 Rekomendasi Stroller Bayi Lipat Under Rp250 Ribuan, Cocok Dibawa saat Motoran
-
Promo Superindo Hari Ini: Cek Katalog Super Hemat 26 November 2025 Beras hingga Daging
-
Apakah Boleh Pakai Toner Eksfoliasi Setiap Hari?
-
Indomaret Jual Bedak Apa Saja? Ini 5 Rekomendasi yang Murah dan Bagus
-
6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
-
5 Sepatu Lokal Multifungsi, Nyaman Dipakai Lari dan Berbagai Aktivitas Mulai Rp200 Ribuan
-
7 Sunscreen Vitamin C untuk Samarkan Noda Hitam, Bikin Kulit Cerah Maksimal
-
Kisah Perempuan Tambakrejo Bangun Ketangguhan Pesisir Lewat Olahan Mangrove