Suara.com - Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dan Annisa Pohan telah menikah selama hampir 19 tahun. Anak semata wayang mereka, Almira, kini juga telah remaja. Potret Almira Yudhoyono sering curi perhatian di media sosial karena dia mewarisi paras cantik Annisa serta bertubuh tinggi seperti AHY.
Annisa pernah mengungkapkan kalau tinggi Almira Yudhoyono telah melampaui dirinya yang memiliki tubuh 164 cm. Padahal usia Almira sendiri baru 15 tahun. Selain tubuhnya yang nampak ideal, ekspresi wajah Almira juga sering kali publik gemas. Pasalnya, cucu sulung mantan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono itu sering irit senyum ketika foto.
Padahal, Almira Yudhoyono diakui memiliki wajah yang manis dan cantik serta rambut panjang berkilau seperti sang mama. Berikut rangkuman potret ekspresi Almira yang pelit senyum saat difoto.
1. Beda Senyum dengan Annisa Pohan
Selain cantik, Almira juga termasuk siswa SMA yang berprestasi. Belum lama ini dia menjadi salah satu perwakilan sekolahnya menjadi delegasi Model United Nations se-Asia di Malaysia. Saat acara tersebut, Almira sempat foto bersama dengan ibunya. Annisa sebagai mantan model, tanpa ragu tersenyum lebar. Sementara Almira seolah hanya menarik ujung bibirnya.
2. Senyum Tipis Sambil Melihat ke Kamera
Ekspresi tak jauh berbeda juga ditunjukan Almira ketika foto bersama dengan salah satu sepupunya yang sedang ulang tahun. Annisa yang juga ikut berfoto telah tersenyum lebar, sementara Almira sekadar memiringkan kepalanya dan tersenyum tipis sambil menatap ke kamera.
3. Foto Selfie Tetap Tanpa Senyum
Sebagai anak tunggal, Almira sangat dekat dengan kedua orang tuanya. Termasuk juga dengan Annisa. Ibu dan anak itu kerap selfie bersama bak memamerkan kecantikan keduanya. Meski begitu, Almira konsisten dengan ekspresinya yang minim senyum.
Baca Juga: Profil Tariza Tiara Caleg Termuda Demokrat yang Tantang Fedi Nuril Turun Gelanggang
4. Bergaya Simpel
Tidak hanya senyumnya yang irit, gaya Almira juga nampak simpel sebagai remaja. Saat ikut Annisa bertemu dengan kerabatnya, Almira sekadar bergaya simpel mengenakan kemeja lengan pendek serta celana denim.
5. Wajah Datar Saat Ulang Tahun
Nahkan ketika momen spesial dirinya sendiri saat sedang ulang tahun, Almira juga konsisten minim ekspresi. Sambil dipeluk oleh ayah dan ibunya, Almira hanya tersenyum tipis dengan tatapannya yang sayu ke arah kamera. Meski begitu tak mengurangi kecantikan wajahnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Surga Tersembunyi di Jawa Tengah: 6 Destinasi Wisata Magelang yang Wajib Dikunjungi
 - 
            
              7 Mitos Feng Shui yang Ternyata Salah Kaprah, Masih Banyak Orang yang Percaya
 - 
            
              4 Rekomendasi Produk Glad2Glow untuk Menghilangkan Flek Hitam, Cuma Rp40 Ribuan
 - 
            
              Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
 - 
            
              Apa Makna Lagu Pengganti Aku dari Raisa? Disorot di Tengah Isu Hamish Daud Mendua
 - 
            
              Dinilai Banyak Kemiripan, Raisa dan Sabrina Juga Punya Selera yang Sama soal Interior Rumah?
 - 
            
              Promo Superindo Hari Ini 4 November 2025: Diskon Hingga 50% Awal Pekan!
 - 
            
              5 Pilihan Parfum Halal untuk Perempuan Muslimah, Aman Dipakai saat Ibadah
 - 
            
              Sekolah Kuliner Elite, Berapa Biaya Kuliah di Le Cordon Bleu Paris seperti Sabrina Alatas?
 - 
            
              5 Day Cream Mengandung Niacinamide untuk Cegah Kusam dan Penuaan Dini